
Bola.net - - Ajang Asian Para Games 2018 hanya menyisakan beberapa hari saja. Kabar baiknya, para penonton yang ingin menyaksikan acara penutupan di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Jakarta, hari Sabtu (13/10) nanti bisa mendapatkan tiketnya dengan harga terjangkau.
Tiket penutupan sudah dijual di situs asianparagames2018.loket.com sejak Kamis (11/10/2018) siang. Tiket dibanderol lebih terjangkau dibanding saat pembukaan.
Tiket kategori festive class (non-seating) dijual seharga Rp 400.000. Tersedia pula festive wheelchair seharga Rp 200.000. Tiket class 1 timur dijual seharga Rp 500.000, class 2 east dan class 2 west bisa dibeli dengan harga Rp 250.000.
Setelah pembukaan berlangsung meriah, panitia penyelenggara Asian Para Fames 2018 juga menjanjikan upacara penutupan berlangsung tak kalah seru. Tema yang diangkat adalah Moment of Wonder. Sebuah perayaan keajaiban disiapkan oleh panitia pelaksana INAPGOC sebagai bentuk selebrasi bagi para atlet disabilitas negara-negara Asia yang telah berkompetisi sekaligus melebur menjadi saudara di saat bersamaan.
Upacara penutupan juga menjadi apresiasi bagi sukarelawan dan seluruh masyarakat yang telah memberikan energi positif bagi para atlet dan ofisial.
Beberapa nama besar nasional siap memberikan hiburan spektakuler pada acara penutupan Asian Para Games 2018 ini, seperti NTRL dan Sheryl Sheindafia. Tak hanya itu, ada juga girlband asal Korea Selatan, AOA, yang bakalan turut serta meramaikan.
Grab selaku official mobile platform partner juga mendukung Asian Para Games 2018.
Baca Juga:
- Ferry Pradana Kembali Raih Medali Perak Di Asian Para Games 2018
- Bangganya Penyandang Disabilitas Ini Jadi Fotografer Asian Para Games 2018
- Marthin Losu Bersyukur Bisa Sumbang Perak untuk Indonesia di Asian Para Games 2018
- Jendi Panggabean Tambah Emas Indonesia di Asian Para Games 2018
- Asian Para Games 2018: Emas Jendi Pangabean untuk Bangsa Indonesia
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 19:18BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 18:59BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 18:54BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 17:29 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:11
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 18 Januari 2026 05:02 -
liga eropa lain 17 Januari 2026 05:27 -
liga eropa lain 16 Januari 2026 03:00 -
liga eropa lain 15 Januari 2026 21:54 -
liga eropa lain 14 Januari 2026 16:32 -
liga eropa lain 14 Januari 2026 09:48
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5446325/original/025310000_1765878759-_SUC__The_Founder5_II_-_Unfinished_Business_-_14122025_-_6D_-_1128.jpeg)
