
Bola.net - Nampaknya para pendukung Wolfsburg harus bersiap membuat kalimat perpisahan bagi bintang pujaan mereka, Kevin De Bruyne. Hal tersebut terkait dengan pernyataan pelatih Wlofsburg, Dieter Hecking yang menyebut bahwa mereka akan melepas De Bruyne jika ada tawaran yang besar.
"Dia hanya akan pergi jika ada tawaran yang luar biasa besar baginya. Saya tidak akan menampik semua kemungkinan dan kami akan mempertimbangkan tawaran tersebut, namun hanya penawaran yang besar saja yang bisa membuatnya pergi," ujar Hecking kepada Spox.com sebagaimana dilansir Whoscored.
Saat ini, masih menurut Hecking, Manchester City berada pada posisi terdepan untuk mendapatkan jasa pemain Belgia tersebut. Namun, dia juga mengatakan tidak akan menutup pintu bagi Real Madrid, Barcelona, bahkan Bayern Munchen jika mereka tertarik pada De Bruyne.
"Meskipun condong untuk ke Manchester City, saya juga harus menyatakan bahwa Real Madrid, Barcelona dan Bayern Munich juga menaruh minat pada De Bruyne dan mereka telah melakukan pendekatan untuk dia," beber Hecking.
De Bruyne mencuri perhatian publik setelah musim lalu tampil begitu superior bagi Wolfsburg. Total dia mencetak 10 gol dan 20 asissts sepanjang musim di Bundesliga. Bahkan, catatan asissts tersebut mengalahkan 18 asissts yang dibukukan oleh Lionel Messi. [initial]
(wsr/asa)
"Dia hanya akan pergi jika ada tawaran yang luar biasa besar baginya. Saya tidak akan menampik semua kemungkinan dan kami akan mempertimbangkan tawaran tersebut, namun hanya penawaran yang besar saja yang bisa membuatnya pergi," ujar Hecking kepada Spox.com sebagaimana dilansir Whoscored.
Saat ini, masih menurut Hecking, Manchester City berada pada posisi terdepan untuk mendapatkan jasa pemain Belgia tersebut. Namun, dia juga mengatakan tidak akan menutup pintu bagi Real Madrid, Barcelona, bahkan Bayern Munchen jika mereka tertarik pada De Bruyne.
"Meskipun condong untuk ke Manchester City, saya juga harus menyatakan bahwa Real Madrid, Barcelona dan Bayern Munich juga menaruh minat pada De Bruyne dan mereka telah melakukan pendekatan untuk dia," beber Hecking.
De Bruyne mencuri perhatian publik setelah musim lalu tampil begitu superior bagi Wolfsburg. Total dia mencetak 10 gol dan 20 asissts sepanjang musim di Bundesliga. Bahkan, catatan asissts tersebut mengalahkan 18 asissts yang dibukukan oleh Lionel Messi. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 21:15
Villarreal vs Manchester City: Berapa Gol Bakal Dicetak Erling Haaland?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:14
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 03:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 03:31
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:05
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 19 Oktober 2025 09:17
-
liga eropa lain 16 Oktober 2025 19:40
-
liga eropa lain 16 Oktober 2025 13:07
-
liga eropa lain 13 Oktober 2025 06:45
-
liga eropa lain 6 Oktober 2025 09:55
-
liga eropa lain 4 Oktober 2025 23:39
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...