
Penyerang serba bisa berusia 23 tahun tersebut belakangan ini memang kerap disebut akan meninggalkan Allianz Arena. Sebab ia gagal mendapatkan tempat inti secara reguler di skuat asuhan Josep Guardiola tersebut.
Jika memang memutuskan untuk pergi dari Bayern, Gotze sendiri sudah ditunggu beberapa klub. Di antaranya adalah klub lamanya yakni Borussia Dortmund dan Liverpool. Loew pun mengatakan pada Gotze bahwa jika ia angkat kaki dari Bayern maka ia akan mendapatkan banyak keuntungan.
"Sebuah perubahan, lingkungan baru, stimulus baru, tantangan baru, kadang bisa mengeluarkan kekuatan-kekuatan baru. Anda hanya harus melihat perkembangan yang dialami Toni Kroos. Ia hebat di Bayern namun ia kemudian ke Real Madrid dan levelnya naik," tutur Low pada Sueddeutsche Zeitung.
"Apa yang dibutuhkan Mario adalah kepercayaan. Ia butuh seorang pelatih yang sangat menginginkannya dalam timnya, namun ucapan itu bukannya kritikan pada Bayern atau pada Guardiola tentunya," terangnya. [initial]
Baca Juga:
- Can: Pindah ke Liverpool Baik untuk Gotze
- Gotze Rileks Tanggapi Rumor Liverpool
- Firmino Ingin Klopp Bawa Gotze ke Liverpool
- Gotze Tak Ingin Reuni dengan Jurgen Klopp di Liverpool
- Gotze Akui Sudah Bicara dengan Ancelotti
- Beckenbauer Sarankan Gotze Ikuti Jurgen Klopp
- Ancelotti Dorong Chelsea Beli Mario Gotze
- Arsenal Gabung di Perburuan Mario Gotze
- Berharga 20 Juta Pounds, Liverpool Kian Giat Uber Gotze
- Ancelotti Persilahkan Gotze Tinggalkan Bayern
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:00Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
-
Editorial 20 Januari 2026 13:056 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 18 Januari 2026 05:02 -
liga eropa lain 17 Januari 2026 05:27 -
liga eropa lain 16 Januari 2026 03:00 -
liga eropa lain 15 Januari 2026 21:54 -
liga eropa lain 14 Januari 2026 16:32 -
liga eropa lain 14 Januari 2026 09:48
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
