
Bola.net - - Manajer Glasgow Celtic, Brendan Rodgers, mengkonfirmasi rumor yang mengaitkan tim asuhannya dengan gelandang Steven Gerrard. Rodgers membantah bahwa selama ini ia punya niatan untuk membeli Gerrard.
Gerrard baru saja menyelesaikan kontraknya dengan klub asal Amerika Serikat, LA Galaxy. Gerrard belum mengumumkan bahwa ia akan pensiun sebagai pemain sepakbola. Hal yang kemudian membuatnya banyak dikaitkan dengan klub-klub Eropa.
"Saya tidak pernah berspekulasi atau bicara tentang pemain yang akan bergabung dengan klub sya. Saya tidak pernah melakukannya dan berniat untuk memulainya sekarang," buka Rodgers.
"Satu-satunya hal yang bisa saya katakan tentang Gerrard, dia telah menjadi pemain yang luar bisa. Saya pernah bersamanya selama beberapa tahun di Liverpool dan dia benar-benar brilian untuk saya," tambahnya.
Selama menjadi pelatih Liverpool, Rodgers tak ragu menyebut bahwa kehadiran Gerrard telah banyak membantunya. Sebagai kapten dan pemain senior klub, Gerrard banyak membantu Rodgers yang saat itu masih belum punya banyak pengalaman.
"Sebagai seorang manajer muda di sebuah klub besar, punya seorang kapten dan pemain senior, untuk dapat bekerja sama dengannya dan bekerja di lapangan itu sungguh fantastis," ucap eks pelatih Swansea City ini.
Rodgers yakin bahwa Gerrard masih punya kualitas yang mumpuni sebagai pemain. Rodgers juga yakin bahwa Gerrard bisa memilah mana yang paling baik untuk karir sepakbolanya.
"Dia memutuskan untuk pergi ke Amerika dan saya yakin dia telah memiliki karir yang bagus. Gerrard akan duduk dan kembali untuk memutuskan apa yang ingin ia lakukan pada saat ini."
"Dalam hal spekulasi, saya tidak yakin dari mana itu berasal," tutupnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 18 Januari 2026 05:02 -
liga eropa lain 17 Januari 2026 05:27 -
liga eropa lain 16 Januari 2026 03:00 -
liga eropa lain 15 Januari 2026 21:54 -
liga eropa lain 14 Januari 2026 16:32 -
liga eropa lain 14 Januari 2026 09:48
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3938377/original/044594100_1645165608-20220218-Waspada_Cuaca_Ekstrem_di_Jakarta-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
