
Bola.net - Indonesia kembali medali pada SEA Games 2019, kali ini dari cabang olahraga menembak. Vidya Rafika Rahmatan Toyyiba sukses menguasai nomor 10m air rifle putri di Philippine Marine Shooting Range Total, Selasa (3/12/2019).
Rafika berhasil menorehkan poin 249,9. Medali perak diraih oleh atlet Singapura, Xiu Yi Ho yang meraih 248,2 poin. Perunggu juga direbut atlet Singapura, Adele Qian Xiu Tan yang meraih 227,3 poin.
Sebelumnya, menembak sudah menyumbangkan medali emas dari Rio Tjabu dan Tirano Baja. Rio Tjabu meraih medali emas di nomor WA 1500 PCC, sementara Tirano Baja dari nomor Mixed Brenchrest Air Rifle (Light Varmint).
Indonesia juga mendapatkan medali perunggu dari Wahyu Aji Putra nomor Mixed Brenchrest Air Rifle. Selain itu, ada medali perak dari cabor menembak yang dipersembahkan oleh Fahur Gustafian.
Disadur dari: Bolacom/Penulis: Wiwig Prayugi/Editor: Aning Jati/Dipublikasi: 3 Desember 2019
Baca Juga:
- Lapangan Bulu Tangkis Licin, Gregoria Mariska Cedera Kaki
- Ni Ketut/Apriyani Bawa Imbangi Thailand di Bulu Tangkis Beregu SEA Games 2019
- Wushu Indonesia Sabet Emas Kedua di SEA Games 2019
- Indonesia Sabet Emas di Pencak Silat SEA Games 2019
- Gregoria Mariska Kalah di Partai Pertama Final Bulu Tangkis SEA Games 2019
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 19:18BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 18:59BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 18:54BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 22:26 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:24 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:41 -
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37
BERITA LAINNYA
-
olahraga lain lain 20 Januari 2026 21:37 -
olahraga lain lain 19 Januari 2026 22:30 -
olahraga lain lain 14 Januari 2026 18:01 -
olahraga lain lain 14 Januari 2026 17:55 -
olahraga lain lain 8 Januari 2026 20:27 -
olahraga lain lain 8 Januari 2026 20:22
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
