
Bola.net - - Menteri olahraga Imam Nahrawi memberikan dukungan kepada tim putri sepak takraw Indonesia yang menjadi korban kecurangan wasit saat melawan Malaysia di SEA Games 2017. Akibat insiden itu, Indonesia memutuskan untuk walk out (WO).
Bermain di Titiwangsa Indoor Stadium, Minggu (20/8) akhir pekan lalu, Indonesia memutuskan untuk WO karena menganggap wasit Muhammad Radi asal Singapura beberapa kali memberikan keputusan kontroversial. Keputusan melakukan WO itu diambil pada set kedua, saat Indonesia unggul 16-10 atas Malaysia.
Akibat keputusan WO itu, Indonesia pun dinyatakan kalah 0-2 atas Malaysia. Kekalahan ini menjadi yang kedua di cabang sepak takraw beregu putri SEA Games 2017 setelah sebelumnya Indonesia kalah dari Thailand.
"Keinginan kami untuk tetap sportif dan fair play tidak direspon dengan baik. Ini merupakan kecurangan yang luar biasa. Jangan menangis, ada saya di sini. Saya akan laporkan ini. Tetap semangat," hibur Menpora Imam Nahrawi di ruang ganti pemain Indonesia.
"Besok (hari ini-red), saya akan pantau langsung, karena hal ini tak boleh terjadi. Olahraga itu sportif. Sangat jahat kalau kemenangan diraih dengan curang. Kalian harus tetap semangat," tambahnya.
Di pertandingan terakhir hari ini, Senin (21/8), Indonesia akan menghadapi Filipina.
Advertisement
Berita Terkait
-
Lain Lain 22 Mei 2024 12:46Pengertian Permainan Olahraga Bola Besar, Contoh, dan Manfaatnya
-
Lain Lain 16 Mei 2024 12:29 -
Lain Lain 28 Maret 2024 12:14 -
Lain Lain 21 Maret 2024 12:27 -
Olahraga Lain-Lain 4 Oktober 2023 12:31
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:58 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 19:57
BERITA LAINNYA
-
olahraga lain lain 19 Januari 2026 22:30 -
olahraga lain lain 14 Januari 2026 18:01 -
olahraga lain lain 14 Januari 2026 17:55 -
olahraga lain lain 8 Januari 2026 20:27 -
olahraga lain lain 8 Januari 2026 20:22 -
olahraga lain lain 8 Januari 2026 17:22
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478009/original/020523300_1768887815-pati6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477533/original/029468100_1768839719-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474068/original/070100900_1768465910-PHOTO-2026-01-15-14-38-29.jpg)
