Bola.net - Chelsea takluk dari Wolverhampton di Molineux Stadium pada pekan ke-30 Premier League 2022/2023, Sabtu 8 April 2023. The Blues dipaksa menyerah dengan skor 0-1 oleh Wolves.
Gol tunggal Wolves dicetak oleh Matheus Nunes. Gol itu tercipta melalui sebuah tembakan voli yang indah di menit 31.
Berkat hasil ini, Chelsea masih tertahan di peringkat ke-11 klasemen Premier League dengan 39 poin. Wolves berada di posisi ke-12 dengan 31 poin.
Yuk simak 5 momen terbaik sepanjang pertandingan antara Wolves vs Chelsea selengkapnya di Vidio ya Bolaneters!
Statistik Wolverhampton vs Chelsea
Wolverhampton vs Chelsea
Skor: 1 - 0
Possession: 38,1% vs 61,9%
Shots: 9 - 13
Shots on Target: 4 - 1
Touches: 533 - 753
Passes: 313 - 518
Corners: 8 - 8
Offsides: 2 - 1
Kartu kuning: 2 - 5
Susunan Pemain
Wolverhampton (4-4-2): Jose Sa; Nelson Semedo, Craig Dawson, Max Kilman, Toti, Daniel Podence, Mario Lemina, Joao Gomes, Matheus Nunes; Diego Costa, Matheus Cunha.
Pelatih: Julen Lopetegui.
Chelsea (4-3-3): Kepa Arrizabalaga; Reece James, Wesley Fofana, Kalidou Koulibaly, Marc Cucurella; Conor Gallagher, Enzo Fernandez, Mateo Kovacic; Kai Havertz, Joao Felix, Raheem Sterling.
Pelatih: Frank Lampard.
Baca Juga:
- Pelajaran dari Wolves vs Chelsea: 4-3-3 Lampard, Banyak Kurangnya, Lawan Madrid Bisa Dirujak
- Tumbang di Laga Comebacknya, Frank Lampard: Chelsea Lagi Gak Hoki Aja!
- Chelsea Tumbang dari Wolverhampton, Begini Dalih Frank Lampard
- Wolves vs Chelsea: Debut Lampard, Main Gak Jelas, Kalah, Sengaja Biar Madrid Lengah
- Main Gak Jelas, Chelsea Memang Layak Kalah dari Wolverhampton!
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 14:43
Kabar Gembira MU! Lisandro Martinez Ikut Latihan Tim Pekan Ini
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 14:29
Legenda MU Antusias Lihat Aksi Senne Lammens: Semoga Bisa Lebih Baik Lagi!
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 13:10
Ajax Beres, Chelsea Kini Alihkan Fokus dan Incar Kemenangan atas Sunderland
-
Liga Eropa UEFA 23 Oktober 2025 11:39
Jadwal Liga Europa Pekan Ini Live di SCTV, 23-24 Oktober 2025
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 11:35
Menang 5-1 atas Ajax Amsterdam, Chelsea 'Dibantu' Dewi Fortuna
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 14:43
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 14:29
-
Otomotif 23 Oktober 2025 14:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 13:59
-
Liga Italia 23 Oktober 2025 13:59
-
Olahraga Lain-Lain 23 Oktober 2025 13:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...