Bola.net - Manchester City gagal menang di kandang Nottingham Forest pada pekan ke-24 Premier League 2022/2023, Sabtu 18 Februari 2023. Laga di City Ground ini berkesudahan seri 1-1.
City unggul melalui gol Bernardo Silva di menit 41. Forest menyamakan kedudukan lewat gol Chris Wood di menit 84.
Sebelumnya, City mengalahkan Arsenal 3-1 di Emirates Stadium pada laga tunda pekan ke-12. Kemenangan itu membuat City bisa merebut puncak klasemen sementara dari tangan Arsenal. Namun, hasil kontra Forest, yang didahului kemenangan 4-2 Arsenal atas Aston Villa, membuat City harus rela kembali tergusur ke peringkat dua.
Starting XI dan Statistik Pertandingan

Nottingham Forest (4-3-2-1): Keylor Navas; Serge Aurier, Felipe, Joe Worrall, Renan Lodi; Danilo, Jack Colback, Jonjo Shelvey; Roman Freuler, Morgan Gibbs-White; Brennan Johnson.
Pelatih: Steve Cooper.
Manchester City (4-3-2): Ederson; Kyle Walker, Ruben Dias, Aymeric Laporte, Bernardo Silva; Kevin De Bruyne, Rodri, Ilkay Gundogan; Phil Foden, Erling Haaland, Jack Grealish.
Pelatih: Josep Guardiola.
Statistik Nottingham Forest - Manchester City
- Ball possession: 27% - 73%
- Shots: 4 - 23
- Shots on target: 1 - 6
- Pelanggaran: 6 - 6
- Kartu kuning: 1 - 0
- Kartu merah: 0 - 0.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Hasil Nottingham Forest vs Manchester City: Skor 1-1
- Hasil Chelsea vs Southampton: Skor 0-1
- Hasil Aston Villa vs Arsenal: Skor 2-4
- Man of the Match Aston Villa vs Arsenal: Martin Odegaard
- Highlights Aston Villa vs Arsenal: Perjuangan The Gunners untuk Meraih Kemenangan 4-2
- Arsenal Menang 4-2 di Kandang Aston Villa: Sudah Isi Bensin, Kembali Tancap Gas!
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 00:45 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 19:39Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 01:15 -
Liga Champions 20 Januari 2026 00:45 -
Piala Dunia 19 Januari 2026 23:50 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:43 -
Olahraga Lain-Lain 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Champions 19 Januari 2026 22:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)
