Bola.net - Kemenangan mencari target bagi Arema FC ketika bertemu Persipura Jayapura dalam lanjutan BRI Liga 1 2021-2022, Jumat (28/1/22) besok.
Saat ini Arema berada di peringkat dua menempel ketat Bhayangkara FC di puncak klasemen. Arema FC mengumpulkan 41 poin sedangkan Bhayangkara mengumpulkan 43 poin dari 20 laga. Oleh karena itu, laga melawan Persipura adalah partai krusial bagi Arema untuk bisa menggeser posisi Bhayangkara FC.
Di sisi lain, Persipura masih harus berjuang untuk bisa terhindar dari zona degradasi. Persipura mula bangkit di beberapa partai terakhir dan tampil lebih baik jika dibandingkan pada seri pertama lalu.
Menurut data di fantasy team, Arema FC masih akan mengandalkan striker Carlos Fortes di lini depan. Fortes saat ini bernilai 9 dengan total poin 826. Sementara itu, Persipura akan mengandalkan Gunansar Mandowen di lini depan.
Saksikan partai seru keduanya yang akan disiarkan secara live streaming di Vidio pada hari Jumat (28/1/22) pukul 20:45 WIB. Bagi Bolaneters penyuka game fantasy team silahkan simak video berikut ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 19 Januari 2026 17:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
-
Liga Champions 19 Januari 2026 16:23Link Live Streaming Liga Champions 2025/26 Matchweek 7 di Vidio Pekan Ini
-
Liga Champions 19 Januari 2026 16:18Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 09:53Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 20 Januari 2026 05:31 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
