
Berkat kemenangan itu, Lorenzo berhasil mengoleksi 140 podium selama berkarir di ketiga kelas balap Grand Prix, dan naik ke peringkat keempat dalam daftar pebalap dengan podium terbanyak sepanjang sejarah, melampaui Nieto.
Menjelang MotoGP Catalunya, Spanyol akhir pekan ini, serta MotoGP Belanda pada 24-26 Juni mendatang, Lorenzo pun akan berusaha menyamai rekor pebalap Repsol Honda, Dani Pedrosa yang kini duduki di peringkat ketiga dengan koleksi 142 podium.
Hingga kini, tandem Lorenzo, Valentino Rossi masih menduduki puncak daftar dengan koleksi 214 podium. Sementara peringkat kedua masih dtempati oleh 15 kali juara dunia, Giacomo Agostini dengan 159 podium.
10 Pebalap dengan podium terbanyak di Grand Prix:
1. Valentino Rossi : 214 podium (113 menang - 57 kedua - 44 ketiga)
2. Giacomo Agostini : 159 podium (122 menang - 35 kedua - 2 ketiga)
3. Dani Pedrosa : 142 podium (51 menang - 50 kedua - 41 ketiga)
4. Jorge Lorenzo : 140 podium (64 menang - 48 kedua - 28 ketiga)
5. Angel Nieto : 139 podium (90 menang - 35 kedua - 14 ketiga)
6. Phil Read : 121 podium (52 menang - 44 kedua - 25 ketiga)
7. Mike Hailwood : 112 podium (76 menang - 25 kedua - 11 ketiga)
8. Max Biaggi : 111 podium (42 menang - 41 kedua - 28 ketiga)
9. Loris Capirossi : 99 podium (29 menang - 34 kedua - 36 ketiga)
10. Jim Redman : 98 podium (45 menang - 33 kedua - 20 ketiga) [initial]
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 18:57 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:54 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:51 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:32 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 18:27
MOST VIEWED
- Dijagokan Juarai MotoGP 2026, Marco Bezzecchi Merendah Karena Merasa Masih Harus Berbenah
- Toprak Razgatlioglu Sebut Target Podium di MotoGP 2026 Tidak Realistis, Pilih Tunggu 2027
- Pedro Acosta Masih Jaga Kans Gabung Skuad Valentino Rossi di MotoGP 2027, Tapi Utamakan Tim Pabrikan
- Jorge Martin Kembali Bidik Kemenangan dan Gelar Dunia di MotoGP 2026: Inilah Alasan Saya Digaet Aprilia!
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...













:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479924/original/058776200_1768996184-black_box_pesawat_ATR_42-500_berhasil_ditemukan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5453730/original/031694300_1766490130-Menteri_Perumahan_dan_Kawasan_Permukiman__PKP___Maruarar_Sirait-23_Desember_2025a.jpg)

