
Iannone mengalami keretakan pada tulang belakang D3 usai kecelakaan hebat dalam sesi latihan bebas pertama MotoGP San Marino di Misano dua pekan lalu, di mana ia dinyatakan tidak fit dan terpaksa absen dalam seri kandangnya tersebut.
"Selama beberapa hari terakhir, saya berusaha sebaik mungkin agar pulih usai kecelakaan di Misano. Tapi saya masih merasa sedikit kesakitan di bagian punggung. Kita lihat saja nanti apa kata tim dokter di Aragon, namun tentu saya akan mencoba balapan dan bekerja sebaik mungkin seperti biasa," ujarnya.
The Maniac pun optimis bisa tampil baik, mengingat lintasan Motorland Aragon biasanya bersahabat dengan karakter Desmosedici, terbukti dari tahun lalu, di mana ia dan Andrea Dovizioso sukses finis keempat dan kelima.
"Saya harap kondisi saya cukup fit dan bisa mengendalikan rasa sakit, karena saya rasa Aragon bisa menjadi sirkuit yang bersahabat untuk kami, mengingat kami menjalani balapan dengan baik tahun lalu," pungkas rider berusia 27 tahun ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 21 Oktober 2025 16:08
Mengenal Diogo Moreira, Rider Muda Asal Brasil yang Jadi Rookie Honda di MotoGP 2026
-
Otomotif 21 Oktober 2025 09:22
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
-
Otomotif 21 Oktober 2025 09:22
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 03:37
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 03:23
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:04
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
- Para Pemenang Baru di MotoGP 2025: Semuanya dari Tim Satelit, Termasuk Raul Fernandez
- Pecco Bagnaia Jeblok Lagi di MotoGP Australia, Ngaku Mending Kecelakaan Ketimbang Finis Terakhir
- Kaget Bisa Podium di MotoGP Australia, Marco Bezzecchi Malah Salip Pecco Bagnaia di Klasemen Pembalap
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...