
Bola.net - Pembalap Repsol Honda, Pol Espargaro, sukses mencatatkan waktu tercepat dalam sesi latihan bebas pertama (FP1) MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika, Lombok, pada Jumat (18/3/2022).
Pembalap yang tercepat dalam tes pramusim ini diikuti oleh pembalap Red Bull KTM Factory Racing, Miguel Oliveira, di posisi kedua dan pembalap Repsol Honda lainnya, Marc Marquez, di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap Monster Energy Yamaha, Franco Morbidelli, dan pembalap Pramac Racing, Johann Zarco.
Berikut hasil FP1 MotoGP Indonesia 2022 di Mandalika.
Hasil FP1
- Pol Espargaro - Repsol Honda Team
- Miguel Oliveira - Red Bull KTM Factory Racing
- Marc Marquez - Repsol Honda Team
- Franco Morbidelli - Monster Energy Yamaha
- Johann Zarco - Pramac Racing
- Aleix Espargaro - Aprilia Racing
- Brad Binder - Red Bull KTM Factory Racing
- Enea Bastianini - Gresini Racing
- Francesco Bagnaia - Ducati Lenovo Team
- Joan Mir - Team SUZUKI ECSTAR
- Jack Miller - Ducati Lenovo Team
- Andrea Dovizioso - WithU Yamaha RNF
- Raul Fernandez - Tech 3 KTM Factory Racing
- Takaaki Nakagami - LCR Honda IDEMITSU
- Maverick Vinales - Aprilia Racing
- Fabio Quartararo - Monster Energy Yamaha
- Alex Rins - Team SUZUKI ECSTAR
- Alex Marquez - LCR Honda CASTROL
- Remy Gardner - Tech 3 KTM Factory Racing
- Marco Bezzecchi - Mooney VR46 Racing Team
- Jorge Martin - Pramac Racing
- Luca Marini - Mooney VR46 Racing Team
- Fabio di Giannantonio - Gresini Racing
- Darryn Binder - WithU Yamaha RNF
Baca Juga:
- Hasil FP1 Moto2 Mandalika: Sam Lowes Ungguli Joe Roberts-Tony Arbolino
- 5 Rider MotoGP Pakai Desain Helm Spesial untuk Mandalika, Mana yang Terkeren?
- Hasil FP1 Moto3 Mandalika: Trek Basah, Murid Valentino Rossi Tercepat
- Jadwal Siaran Langsung MotoGP Mandalika 2022 di Trans7 dan MNC Sports, 18-20 Maret 2022
- Sebastian Vettel Positif Covid-19, Digantikan Nico Hulkenberg di F1 GP Bahrain
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:06Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:04 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 09:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:47
MOST VIEWED
- Dijagokan Juarai MotoGP 2026, Marco Bezzecchi Merendah Karena Merasa Masih Harus Berbenah
- Toprak Razgatlioglu Sebut Target Podium di MotoGP 2026 Tidak Realistis, Pilih Tunggu 2027
- Pedro Acosta Masih Jaga Kans Gabung Skuad Valentino Rossi di MotoGP 2027, Tapi Utamakan Tim Pabrikan
- Jorge Martin Kembali Bidik Kemenangan dan Gelar Dunia di MotoGP 2026: Inilah Alasan Saya Digaet Aprilia!
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)

