
Bola.net - - Dorna Sports secara resmi merilis kalender balap sementara MotoGP 2018 pada hari Rabu (13/9). Kalender kali ini pun dipastikan bertambah satu seri, dengan total 19 pekan balap.
Seluruh negara penyelenggara pada 2017 dipastikan bertahan, namun tahun depan Thailand bergabung dengan menggelar seri ke-17 di Chang International Circuit, Buriram pada 5-7 Oktober.
Tanggal penyelenggaraan MotoGP Thailand pun akan beriringan dengan tiga balapan fly away, yakni Jepang, Australia dan Malaysia.
Inggris dijadwalkan bakal menggelar MotoGP pada akhir Agustus, namun venue-nya belum ditentukan, menyusul batalnya pembangunan Circuit of Wales. Pilihan mereka adalah bertahan di Silverstone dengan kesepakatan baru, atau kembali ke Donington Park.
Kalender balap sementara MotoGP 2018:
Seri 1: 18 Maret - * - Losail
Seri 2: 8 April - - Termas de Rio Hondo
Seri 3: 22 April - Amerika Serikat - Circuit of The Americas
Seri 4: 6 Mei - - Jerez de la Frontera
Seri 5: 20 Mei - - Le Mans
Seri 6: 3 Juni - Italia - Mugello
Seri 7: 17 Juni - Spanyol - Barcelona-Catalunya
Seri 8: 01 Juli - - TT Assen
Seri 9: 15 Juli - - Sachsenring
Seri 10: 5 Agustus - - Automotodrom Brno
Seri 11: 12 Agustus - - Red Bull Ring
Seri 12: 26 Agustus - **
Seri 13: 9 September - San Marino - Misano World Circuit
Seri 14: 23 September - Spanyol - MotorLand Aragon
Seri 15: 7 Oktober - Thailand - Buriram
Seri 16: 21 Oktober - - Twin Ring Motegi
Seri 17: 28 Oktober - - Phillip Island
Seri 18: 4 November - - Sepang
Seri 19: 18 November - Spanyol - Ricardo Tormo-Valencia
*) Balapan malam hari
**) Sirkuit belum ditentukan
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 21 Januari 2026 18:54Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56 -
Voli 21 Januari 2026 20:45 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 20:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00
MOST VIEWED
- Dijagokan Juarai MotoGP 2026, Marco Bezzecchi Merendah Karena Merasa Masih Harus Berbenah
- Toprak Razgatlioglu Sebut Target Podium di MotoGP 2026 Tidak Realistis, Pilih Tunggu 2027
- Pedro Acosta Masih Jaga Kans Gabung Skuad Valentino Rossi di MotoGP 2027, Tapi Utamakan Tim Pabrikan
- Jorge Martin Kembali Bidik Kemenangan dan Gelar Dunia di MotoGP 2026: Inilah Alasan Saya Digaet Aprilia!
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4958949/original/054567300_1727919991-IMG-20241002-WA0132.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479957/original/032059100_1768999415-1000018668.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)

