
Lowes dan Espargaro akan menggantikan Alvaro Bautista dan Stefan Bradl di Aprilia. Mengingat Lowes akan berstatus debutan, maka tugas utamanya adalah mempelajari karakter motor MotoGP, sementara Espargaro akan menjadi ujung tombak pengembangan RS-GP, persis seperti yang ia lakukan dengan Suzuki GSX-RR.
"Keberadaan Aleix sangat bagus bagi saya. Pada tahun pertama, saya harus belajar mengendarai motor lebih dulu. Menurut saya, proyek ini akan berjalan baik bila Aleix jadi tandem saya, karena ia datang dari tim yang menjalani proses yang sama selama dua tahun terakhir," ujar Lowes.
Kembaran pebalap Pata Yamaha WorldSBK, Alex Lowes ini pun yakin level performa GSX-RR yang cukup kompetitif adalah hasil campur tangan Espargaro, dan hal ini membuatnya yakin pebalap Spanyol itu akan melakukan hal yang sama pada Aprilia.
"Saya yakin ada perbedaan besar di Suzuki sejak Aleix membela mereka. Jadi saya harap ketika Aleix pertama kali mengendarai Aprilia, ia akan memahami level kami dan mendorong kami semua ke arah yang lebih baik. Saya yakin saya dan Aleix akan bekerja sama dengan baik," tutup juara World Supersport 2013 ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:32 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 18:27 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23
MOST VIEWED
- Dijagokan Juarai MotoGP 2026, Marco Bezzecchi Merendah Karena Merasa Masih Harus Berbenah
- Toprak Razgatlioglu Sebut Target Podium di MotoGP 2026 Tidak Realistis, Pilih Tunggu 2027
- Pedro Acosta Masih Jaga Kans Gabung Skuad Valentino Rossi di MotoGP 2027, Tapi Utamakan Tim Pabrikan
- Jorge Martin Kembali Bidik Kemenangan dan Gelar Dunia di MotoGP 2026: Inilah Alasan Saya Digaet Aprilia!
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5453730/original/031694300_1766490130-Menteri_Perumahan_dan_Kawasan_Permukiman__PKP___Maruarar_Sirait-23_Desember_2025a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)

