
Bola.net - MotoAmerica, kejuaraan balap motor terbaru di Amerika Utara telah diresmikan oleh tiga kali juara GP500, Wayne Rainey bersama KRAVE Group. Mereka pun mendapat dukungan CEO Dorna Sports selaku promotor MotoGP, Carmelo Ezpeleta.
Belakangan, kejuaraan balap road race Amerika memang terpuruk. Bahkan mereka mengalami krisis pebalap di MotoGP. Josh Herrin resmi terdepak dari Caterham Moto2 di San Marino akhir pekan ini. Otomatis, Amerika hanya diwakili pebalap Drive M7 Aspar MotoGP, Nicky Hayden.
Pernyataan resmi Ezpeleta yang dilansir MotoGP.com:
Belakangan, kejuaraan balap road race Amerika memang terpuruk. Bahkan mereka mengalami krisis pebalap di MotoGP. Josh Herrin resmi terdepak dari Caterham Moto2 di San Marino akhir pekan ini. Otomatis, Amerika hanya diwakili pebalap Drive M7 Aspar MotoGP, Nicky Hayden.
Pernyataan resmi Ezpeleta yang dilansir MotoGP.com:
Kejuaraan balap motor Amerika selalu menjadi referensi kejuaraan kami. Level persaingan yang tinggi pun telah membantu pengembangan para pebalap di kejuaraan dunia.
Menyenangkan melihat Wayne Rainey bersama KRAVE Group akan menghadapi tantangan baru untuk meningkatkan kualitas kejuaraan ini lebih jauh, dan memuaskan penggemar balap Amerika.
Rainey pun senang mendapat dukungan dari Dorna. "Mendapat dukungan Dorna merupakan raihan penting bagi MotoAmerica. Saya bisa turun di kejuaraan dunia berkat kejuaraan road race AMA (Asosiasi Balap Motor Amerika). Saya pun ingin memberi para pebalap Amerika kesempatan yang sama," tutur Rainey. (mgp/kny)
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 5 Januari 2026 08:34 -
Otomotif 5 Januari 2026 08:34Daftar Lengkap Pembalap Moto3 2026, Jangan Lupa Dukung Veda Ega Pratama!
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09
MOST VIEWED
- Dijagokan Juarai MotoGP 2026, Marco Bezzecchi Merendah Karena Merasa Masih Harus Berbenah
- Toprak Razgatlioglu Sebut Target Podium di MotoGP 2026 Tidak Realistis, Pilih Tunggu 2027
- Pedro Acosta Masih Jaga Kans Gabung Skuad Valentino Rossi di MotoGP 2027, Tapi Utamakan Tim Pabrikan
- Jorge Martin Kembali Bidik Kemenangan dan Gelar Dunia di MotoGP 2026: Inilah Alasan Saya Digaet Aprilia!
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)

