
Pebalap tuan rumah ini diikuti oleh rekan setimnya, Jordi Torres di posisi kedua dan pebalap Came IodaRacing, Johann Zarco di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pebalap NGM Mobile, Simone Corsi dan pebalap Tuenti 40 HP, Esteve 'Tito' Rabat.
Sang juara dunia musim ini, Pol Espargaro sempat terjatuh di pertengahan balap dan hanya mampu finis di posisi ke-29.
Berikut hasil balap Moto2 Valencia:
1. Nicolas Terol - Aspar Team Moto2 (43m 24.972s)
2. Jordi Torres - Aspar Team Moto2 (43m 29.019s)
3. Johann Zarco - Came Iodaracing Project (43m 30.965s)
4. Simone Corsi - NGM Mobile Racing (43m 30.966s)
5. Esteve Rabat - Tuenti HP 40 ( 43m 33.288s)
6. Alex De Angelis - NGM Mobile Forward Racing (43m 35.568s)
7. Thomas Luthi - Interwetten Paddock Moto2 (43m 36.191s)
8. Anthony West - QMMF Racing Team (43m 37.306s)
9. Mattia Pasini - NGM Mobile Racing (43m 38.355s)
10. Dominique Aegerter - Technomag carXpert (43m 39.581s)
11. Julian Simon - Italtrans Racing Team (43m 39.777s)
12. Xavier Simeon - Maptaq SAG Zelos Team (43m 43.140s)
13. Takaaki Nakagami - Italtrans Racing Team (43m 43.764s)
14. Mika Kallio - Marc VDS Racing Team (43m 48.527s)
15. Scott Redding - Marc VDS Racing Team (43m 52.451s)
16. Sandro Cortese - Dynavolt Intact GP (43m 59.993s)
17. Franco Morbidelli - Thai Honda PTT Gresini Moto2 (44m 0.286s)
18. Marcel Schrotter - Maptaq SAG Zelos Team (44m 0.295s)
19. Gino Rea - Gino Rea Montaze Broz Racing (44m 0.377s)
20. Axel Pons - Tuenti HP 40 (44m 0.392s)
21. Randy Krummenache - Technomag carXpert (44m 1.344s)
22. Ricard Cardus - NGM Mobile Forward Racing (44m 6.512s)
23. Louis Rossi - Tech 3 (44m 8.427s)
24. Lucas Mahias - Tech 3 (44m 15.482s)
25. Azlan Shah - IDEMITSU Honda Team Asia (44m 29.563s)
26. Steven Odendaal - Arginano & Gines Racing (44m 29.639s)
27. Doni Tata Pradita - Federal Oil Gresini Moto2 (44m 30.042s)
28. Alberto Moncayo - Arginano & Gines Racing (44m 49.340s)
29. Pol Espargaro - Tuenti HP 40 (44m 58.237s)
30. Ezequiel Iturrioz - Blusens Avintia (1 lap) [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 21 Oktober 2025 16:08
Mengenal Diogo Moreira, Rider Muda Asal Brasil yang Jadi Rookie Honda di MotoGP 2026
-
Otomotif 21 Oktober 2025 09:22
-
Otomotif 21 Oktober 2025 09:22
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
-
Otomotif 21 Oktober 2025 09:22
-
Otomotif 21 Oktober 2025 09:22
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:42
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:30
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:23
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:35
MOST VIEWED
- Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Seri Australia di Phillip Island
- Profil Raul Fernandez, Pemenang Terbaru MotoGP yang Terlambat Berkarier dan Sempat Benci Balap Motor
- Sejarah Baru MotoGP! Kini Semua Tim Peserta Sudah Pernah Cicipi Kemenangan, Siapa Saja Penyumbangnya?
- Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...