
Bola.net - - Pembalap Monster Yamaha Tech 3, Johann Zarco merupakan salah satu rider yang paling banyak mendapat sorotan publik sejak turun di MotoGP pada awal 2017. Gebrakan-gebrakannya selalu mengundang decak kagum meski hanya membela tim satelit dan mengendarai motor ala kadarnya.
Namun siapa sangka bahwa Zarco punya bakat mengagumkan selain jago melaju cepat di atas motor? Baru-baru ini, akun Twitter resmi penyuplai ban tunggal MotoGP asal Prancis, Michelin Motorsport 'membeberkan' kepiawaian Zarco yang satu ini.
Zarco menjadi tamu kejutan dalam gelaran seminar Michelin Motorsport yang digelar di markas mereka, Clermont-Ferrand, Prancis pada Kamis (8/2), dan di sela-selanya, rider berusia 27 tahun ini unjuk kemampuan bermain piano dan bahkan menyanyi!
Zarco bukan satu-satunya rider MotoGP yang jago bermain musik. Juara WorldSBK 2004 dan 2007, yang juga eks rider Tech 3 Racing, James Toseland juga merupakan seorang musisi profesional, jago bermain piano dan menyanyi, bahkan membentuk band rock bernama TOSELAND di mana ia sebagai vokalisnya.
Tonton video pertunjukan Zarco berikut ini, Bolaneters!
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 20 Januari 2026 13:11Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14
MOST VIEWED
- Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
- Aprilia Akui Marco Bezzecchi dan Jorge Martin Mulai Diiming-imingi Gaji Selangit oleh Pabrikan Lain
- Pedro Acosta Masih Jaga Kans Gabung Skuad Valentino Rossi di MotoGP 2027, Tapi Utamakan Tim Pabrikan
- Jorge Martin Pede 100% Bugar di Balapan Pertama MotoGP 2026, Ingin Segera Menang Lagi
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478009/original/020523300_1768887815-pati6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477533/original/029468100_1768839719-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474068/original/070100900_1768465910-PHOTO-2026-01-15-14-38-29.jpg)

