
Bola.net - - Pernah 'bermain mata' dengan Formula 1 bersama Scuderia Ferrari, Valentino Rossi baru-baru ini kembali ke markas mereka di Fiorano, Italia. Meski begitu, ia datang bukan untuk kembali menjalani uji coba F1, melainkan menjajal mobil sport Ferrari 488 Pista.
Rossi pun mengendarai mobil ini di lintasan Sirkuit Maranello, merasakan 720 tenaga kuda yang dihasilkan oleh mesin V8 twin-turbo, yang untuk pertama kalinya diperkenalkan secara publik di Geneva Motor Show. Rossi kemudian mengendarainya dengan gaya gymkhana, di mana mobil ini melaju di tikungan cepat dan belokan hairpin.
Pada 2006 lalu, The Doctor memang nyaris pindah ke F1 usai menjalani berbagai uji coba dengan Ferrari. Catatan waktunya cukup kompetitif, hingga pabrikan Italia itu sempat serius ingin memberikan kontrak. Meski begitu, akhirnya Rossi memilih tetap berkompetisi di MotoGP hingga kini.
Tonton serunya Rossi jajal Ferrari 488 Pista berikut, Bolaneters!
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 21 Oktober 2025 16:08
Mengenal Diogo Moreira, Rider Muda Asal Brasil yang Jadi Rookie Honda di MotoGP 2026
-
Otomotif 21 Oktober 2025 09:22
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
-
Otomotif 21 Oktober 2025 09:22
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:37
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:00
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:38
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:22
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
- Para Pemenang Baru di MotoGP 2025: Semuanya dari Tim Satelit, Termasuk Raul Fernandez
- Pecco Bagnaia Jeblok Lagi di MotoGP Australia, Ngaku Mending Kecelakaan Ketimbang Finis Terakhir
- Kaget Bisa Podium di MotoGP Australia, Marco Bezzecchi Malah Salip Pecco Bagnaia di Klasemen Pembalap
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...