
Bola.net - - Manajer Manchester United, Jose Mourinho mengungkapkan siapakah tim jagoannya di Piala Dunia 2018 yang bakal mulai digelar di Rusia kurang dari dua pekan lagi.
Mourinho menyebut keberadaan sosok Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi menjadikan Portugal dan Argentina memiliki peluang besar untuk menjadi juara di Rusia.
"Pemain seperti (Lionel) Messi dan (Cristiano) Ronaldo sangat bagus dan mereka bisa membuat tim mereka lebih bagus daripada di atas kertas," ujar Mourinho kepada GQ.
"Jadi saya rasa Argentina dan Portugal bisa tampil bagus (di Piala Dunia 2018)," lanjutnya.
1 dari 1 halaman
Peluang Brasil dan Spanyol

"Brasil, karena pelatih mereka Tite bisa bermain bagus secara taktikal dan bertahan, tapi mereka masih memiliki talenta alami Brasil. Mereka yang patut diperhatikan," tukas Mourinho.
"Dan dari tim Eropa, Spanyol terlihat sangat kuat di kualifikasi. Mereka punya campuran antara pemain berpengalaman dan pemain berkualitas. Namun Anda tak pernah tahu, selalu bisa ada kejutan di Piala Dunia," tandasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
