
Bola.net - - Daniele De Rossi belum lama ini mengikuti jejak Gianluigi Buffon, dengan mengumumkan keputusan pensiun dari tim nasional, pasca kegagalan Italia menembus putaran final Piala Dunia.
Azzurri dipastikan akan absen di Rusia 2018 usai bermain imbang 0-0 melawan Swedia di Milan semalam, di mana tim tamu lolos lantaran menang 1-0 di leg pertama babak play-off.
Hasil mengejutkan ini menandai kegagalan mengejutkan Italia bermain di pentas dunia untuk kali pertama sejak 1958.
De Rossi lantas menggunakan kesempatan ini untuk menyatakan pensiun dari tim nasional, usai mengoleksi 73 caps dan membantu negaranya di tiga Piala Dunia dan tiga Piala Eropa.
"Kami akan memulai lagi semuanya dari awal, sama seperti ketika kami dikecewakan terakhir kalinya," tutur De Rossi menurut Rai Sports.
Italia vs Swedia.
"Saya tidak percaya kami layak untuk tersingkir terlepas dari apa yang terjadi selama 180 menit, Swedia layak mendapat kredit atas performa mereka, namun laga berjalan cukup berimbang."
"Sekarang, generasi berikutnya siap untuk berjuang dan kami harus memulai lagi dengan mereka. Ini adalah momen yang cukup absurd. Atmosfer di ruang ganti terasa seperti pemakaman, padahal tidak ada yang meninggal."
"Saya sudah sering berada di Coverciano dan seluruh dunia dengan mengenakan seragam ini di 10 tahun terakhir, jadi melepasnya untuk kali terakhir adalah perasaan yang cukup aneh."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 30 Desember 2025 08:00Momen Emosional di Olimpico: Pelukan Dybala dan Kemarahan De Rossi
-
Liga Italia 29 Desember 2025 02:45 -
Piala Dunia 25 Desember 2025 07:15Rahasia Gattuso Latih Italia: Akui 'Copy Paste' Taktik Marcello Lippi
-
Piala Dunia 19 Desember 2025 15:38Kode Keras Gattuso! 3 Nama Baru Masuk Radar Timnas Italia, Ada Wonderkid Milan
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 23 Januari 2026 08:39 -
Tim Nasional 23 Januari 2026 08:38 -
Bulu Tangkis 23 Januari 2026 08:32 -
Liga Italia 23 Januari 2026 08:00 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 07:46 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 07:32
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 22 Januari 2026 16:15 -
piala dunia 21 Januari 2026 14:02 -
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















![[Kolom Pakar] Prof Tjandra Yoga Aditama: Presiden Tambah Anggaran Penelitian dan Prinsip Riset Kesehatan [Kolom Pakar] Prof Tjandra Yoga Aditama: Presiden Tambah Anggaran Penelitian dan Prinsip Riset Kesehatan](https://cdn1-production-images-kly.akamaized.net/Ai2G1BeY0BJLREWbJ436mJ20kKo=/673x379/smart/filters:quality(75):strip_icc()/kly-media-production/medias/5481035/original/045466500_1769074755-WhatsApp_Image_2026-01-22_at_1.04.34_PM.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481371/original/037143900_1769091608-Presiden_Prabowo_Subianto_di_WEF-3.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481376/original/075507400_1769092696-WhatsApp_Image_2026-01-22_at_21.15.44.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5212278/original/085926800_1746607936-Inter_Milan_vs_Barcelona-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478810/original/094393800_1768927580-1.jpg)
