
Bola.net - - Bermain membela negara di pentas Piala Dunia tidak dipungkiri jadi magnet yang besar bagi setiap pemain sepakbola profesional. Hal tersebut juga terjadi pada pemain milik Barcelona, Munir El Haddadi.
Munir bahkan berniat untuk menanggalkan statusnya sebagai pemain Timnas Spanyol demi bisa bermain di Piala Dunia 2018. Munir siap bermain untuk Maroko jika memang kondisi ini memungkinkan.
Meskipun lahir di , Munir punya darah Maroko dari pihak ayahnya.
Beberapa waktu yang lalu, pihak Federasi Sepakbola Maroko sudah menghubungi Munir. Mereka meminta untuk bergabung. Pemain berusia 22 tahun ini pun sudah menyatakan kesanggupannya untuk membela negara asal ayahnya.
"Saya ingin bermain di Piala Dunia bersama Maroko," ucap Munir dikutip dari EFE.
Munir El Haddadi
Tapi, jalan Munir untuk bisa bermain di Piala Dunia 2018 tidak akan mudah. Sebab, ia tercatat sudah pernah membela Timnas Spanyol. Munir pernah bermain di Spanyol U-19 dan Spanyol U-21 di Euro U-21 tahun 2017 ini. Bahkan, Munir juga sudah bermain di timnas senior.
Munir menjalani debutnya bersama Spanyol pada laga melawan Makedonia pada september 2014. Saat itu, dirinya hanya bermain selama 13 menit. Tapi, tetap saja sudah dihitung satu caps untuk timnas senior Spanyol.
Jadi, pihak Maroko dan Munir kabarnya kini sedang menunggu izin khusus dari FIFA untuk bisa bermain di Piala Dunia 2018 bersama Maroko. Kedua kubu berharap ada sebuah dispensasi khusus dari FIFA dalam kasus ini.
Munir saat ini sedang menjalani masa peminjaman di Deportivo Alaves dari .
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17 -
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4969894/original/027214300_1729001411-20241015-Calon_Wamen-ANG_27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479273/original/040448300_1768972941-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479236/original/068802400_1768971895-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_11.50.44.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
