
Bola.net - - Olivier Giroud mengaku sudah bosan memberikan tanggapan atas semua kritik yang ia dapat di timnas Prancis.
Pemain Arsenal itu mencetak hat-trick kala Les Bleus menang 5-0 di laga uji coba melawan Paraguay pekan lalu.
Namun demikian, banyak yang mempertanyakan kemampuan sang bomber. Pasalnya, ia banyak terbantu dengan kengototan manajer Didier Deschamps untuk tak memanggil Karim Benzema dari Real Madrid.
Benzema sudah tak pernah lagi membela timnas sejak Euro 2016 dan hal ini membuat banyak suporter Prancis sering mencemooh Giroud, yang dianggap ikut memainkan peran dalam pencoretan eks pemain Lyon.
Olivier Giroud.
Giroud kemudian mengatakan di ESPN: "Jujur, ini mulai semakin melelahkan, namun itu adalah sedikit catatan dalam karir saya, atau setidaknya tahun lalu."
"Saya selalu memancing keraguan. Meski saya menilai sepakbola selalu menuntut anda untuk memulai semuanya kembali, sungguh bahwa hal tersebut mulai membuat saya lelah, mengingat saya terus bekerja keras di atas lapangan."
"Namun itu membuat saya waspada dan terus fokus dengan apa yang saya lakukan."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
