
Bola.net - - Sejumlah pertandingan ujicoba internasional akan dijalani sejumlah negara pada hari Jumat (8/6). Laga tersebut dilakukan oleh sejumlah kontestan Piala Dunia 2018 sebagai ajang persiapan.
Wakil asia pada Piala Dunia 2018 yang akan menjalani laga uji coba hari ini adalah Iran, Jepang dan Arab Saudi. Iran akan menjajal negara Eropa, Lithuania.
Laga berat akan dijalani Arab Saudi yang bertanding melawan Jerman. Sebagai juara bertahan, Jerman akan memberikan pengalaman yang berharga bagi Arab Saudi.
Pada laga lainnya, Jepang akan melawan Swiss yang juga berstatus sebagai kuda hitam pada turnamen mendatang.
Negara Eropa lainnya yang juga melakukan laga uji coba adalah Kroasia dan Polandia. Kroasia menghadapi wakil Afrika, Senegal.
Sementara itu, Polandia meladeni juara Copa America, Chile.
Berikut ini adalah jadwal pertandingan uji coba internasional pada hari ini, Jumat (8/6):
Jadwal Pertandingan

Kroasia Vs Senegal (8/6/2018 - 23.00 WIB)
Swiss Vs Jepang (9/6/2018 - 00.00 WIB)
Jerman Vs Arab Saudi (9/6/2018 - 00.30 WIB)
Polandia Vs Cile (9/6/2018 - 01.45 WIB)
Piala Dunia 2018 sendiri akan mulai bergulir pada 14 Juni mendatang. Timnas Rusia dan Arab Saudi akan menjadi laga perdana dalam turnamen empat tahunan tersebut.
Sumber: Bola.com
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 19:18BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 18:59BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 18:54BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 17:29
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)
