
Bola.net - - Pelatih Timnas Jerman, Joachim Loew baru-baru ini memberikan pujian kepada kapten Timnas Jerman, Julian Draxler. Loew menilai pemain PSG itu telah menunjukan kepemimpinan yang bagus di tubuh Der Panzer selama Piala Konfederasi berlangsung.
Seperti yang sudah diketahui, Loew banyak membawa pemain muda pada Piala Konfederasi 2017 ini. Di antara pemain-pemain muda tersebut, Loew mempercayakan ban kapten kepada sosok Julian Draxler.
Draxler sendiri berhasil menunjukan kapabilitasnya sebagai kapten. Ia berhasil menuntun skuat muda Der Panzer untuk melaju ke partai semi final Piala Konfederasi 2017.
Jerman
Loew sendiri percaya bahwa Draxler sudah bertransformasi menjadi pemain yang bisa diandalkan. "Julian adalah pemain yang sangat cepat, ia juga memiliki teknik yang sangat bagus saat membawa bola," ujar Loew kepada Soccerway.
"Bagaimana caranya berkoordinasi dengan tim muda ini benar-benar mengesankan. Saya pikir ia sudah bertransformasi menjadi pemain yang bisa mengemban tanggung jawab lebih. Ia bisa menyatu dengan para pemain muda di tim ini, dan mengendalikan pikirannya baik di dalam maupun di luar lapangan."
"Julian adalah pemain yang ambisius. Ia sangat ingin bermain di tim ini dan ia sudah melakukan pekerjaan yang luar biasa. Itu menunjukan bahwa dia adalah pemain yang berkelas." tutup pelatih 57 tahun tersebut.
Baca Juga:
- Ini Alasan Ronaldo Tak Jadi Penendang Penalti Pertama
- Gagal Penalti, Pemain Portugal Tetap Dianggap Pahlawan
- Ini Rahasia Bravo Tepis 3 Penalti Portugal
- Anak Kembar Lahir, Ronaldo Absen Di Perebutan Juara 3
- Bravo Dalam Kondisi Cedera Saat Tepis 3 Penalti Portugal
- Bravo Gemilang, Chile ke Final Piala Konfederasi 2017
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 25 Desember 2025 06:25Ultimatum Keras Jerman untuk Ter Stegen: Main atau Lupakan Piala Dunia!
-
Bolatainment 18 November 2025 12:50Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
-
Piala Dunia 18 November 2025 09:24Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)
