
Bola.net - - Gerard Deulofeu mengungkapkan rasa terima kasihnya kepada AC Milan. Berkat performa gemilangnya bersama Rossoneri, Deulofeu mendapatkan panggilan masuk skuat Spanyol.
Pemain sayap lincah tersebut bergabung ke Rossoneri dengan status pinjaman dari Everton pada Januari lalu. Sejak kedatangannya, Deulofeu telah membuat tiga assist dan satu gol hanya dari sembilan pertandingan Serie A.
Performa gemilang itu membuat pelatih Spanyol, Julen Lopetegui tertarik untuk memasukkannya dalam persiapan Spanyol menghadapi Israel di kualifikasi Piala Dunia 2018 dan menghadapi Prancis di laga persabahatan.
"Jika saya tak menerima Milan maka saya pasti tak akan dipanggil ke tim nasional. Ini adalah klub besar dan saya sekarang tak berpikir tentang hal lain, ujarnya.
"Saya sangat senang di Milan, pelatih Vincenzo Montella dan stafnya telah memberi saya banyak kepercayaan diri dan saya senang dengan hubungan dengan rekan setim saya," sambungnya.
"Saat saya mempelajari ketertarikan dari Milan saya tak berpikir dua kali tentang hal ini. Bila saya ada di bentuk saat ini, ini berkat semua kepercayaan yang orang di Milan tempatkan kepada saya. Saya menemukan konsistensi yang saya cari dan sekarang saya pemain yang lebih matang dan cerdas," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:53 -
Liga Italia 19 Januari 2026 14:39Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
-
Liga Italia 19 Januari 2026 14:18Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:41 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:16 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479054/original/023192900_1768966411-1000752976.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
