
Bola.net - Lionel Messi lebih memilih merendah dalam memandang kompetisi yang akan dihadapi Argentina selanjutnya. Argentina akan tampil dalam Copa Amerika pada jeda kompetisi klub musim panas nanti.
Messi menyadari bahwa ekspektasi kepada Argentina akan sangat besar dalam turnamen nanti. Pasalnya, mereka berhasil lolos menjadi finalis Piala Dunia tahun lalu.
"Kami berada dalam momen spesial dalam karier. Kami baru saja kembali dari Piala Dunia, dan kami hampir saja bisa menjadi juara. Kami bisa menggunakan prestasi itu untuk tampil lebih bagus lagi," terang Messi kepada AFA Magazine.
Meski demikian, Messi menegaskan bahwa Argentina tidak boleh lengah. Messi bahkan mengatakan bahwa Argentina bukan unggulan juara karena masih banyak tim berkualitas lainnya yang siap mengancam.
"Ada banyak tim hebat yang punya peluang besar menjadi juara. Saya akan mengunggulkan tim-tim yang punya sejarah bagus di Copa America seperti Brasil Kolombia, Uruguay dan tentu Argentina. Tim-tim lain juga harus dihormati." [initial]
(mrc/hsw)
Messi menyadari bahwa ekspektasi kepada Argentina akan sangat besar dalam turnamen nanti. Pasalnya, mereka berhasil lolos menjadi finalis Piala Dunia tahun lalu.
"Kami berada dalam momen spesial dalam karier. Kami baru saja kembali dari Piala Dunia, dan kami hampir saja bisa menjadi juara. Kami bisa menggunakan prestasi itu untuk tampil lebih bagus lagi," terang Messi kepada AFA Magazine.
Meski demikian, Messi menegaskan bahwa Argentina tidak boleh lengah. Messi bahkan mengatakan bahwa Argentina bukan unggulan juara karena masih banyak tim berkualitas lainnya yang siap mengancam.
"Ada banyak tim hebat yang punya peluang besar menjadi juara. Saya akan mengunggulkan tim-tim yang punya sejarah bagus di Copa America seperti Brasil Kolombia, Uruguay dan tentu Argentina. Tim-tim lain juga harus dihormati." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026 06:00Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 09:15 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:02 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...













:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
