
Bola.net - Brasil akan menghadapi Ghana dalam laga international friendly di Stade Oceane, Le Havre, Prancis. Pertandingan pemanasan menuju Piala Dunia 2022 ini dijadwalkan kick-off Sabtu, 24 September 2022, jam 01:30 WIB.
Brasil dan Ghana sama-sama lolos ke Qatar 2022. Brasil merupakan salah satu wakil Amerika Selatan, sedangkan Ghana lolos dari kualifikasi zona Afrika.
Di jeda internasional sebelumnya, Brasil memenangi dua laga uji coba yang mereka mainkan, yakni 5-1 atas Korea Selatan dan 1-0 atas Jepang. Gol-gol Brasil ke gawang Korea Selatan dicetak oleh Richarlison, Neymar (2), Philippe Coutinho, dan Gabriel Jesus. Setelah itu, penalti Neymar menjadi pembeda di laga kontra Jepang.
Bulan Juni lalu, Ghana juga menghadapi Jepang. Hasilnya kontras dengan yang diraih Brasil. Ghana kalah 1-4 dari Jepang. Satu gol Ghana dalam laga itu dicetak oleh Jordan Ayew.
Brasil dan Ghana terakhir kali bertemu dalam laga uji coba tahun 2011. Waktu itu, Brasil menang tipis 1-0 berkat gol tunggal Leandro Damiao
Perkiraan Susunan Pemain

Brasil (4-2-2-2): Alisson; Danilo, Marquinhos, Silva, Lodi; Casemiro, Fred; Vinicius, Raphinha; Neymar, Richarlison.
Pelatih: Tite.
Ghana (3-4-3): Ofori; Amartey, Djiku, Salisu; Lamptey, Partey, I Baba, A Baba; J Ayew, Kudus, Sulemana.
Pelatih: Otto Addo.
Head-to-Head

4 Pertemuan Sejauh Ini
05-09-2011 Brasil 1-0 Ghana (Friendly)
27-03-2007 Brasil 1-0 Ghana (Friendly)
27-06-2006 Brasil 3-0 Ghana (Piala Dunia)
27-03-1996 Brasil 8-2 Ghana (Friendly).
5 Pertandingan Terakhir Brasil (M-M-M-M-M)
02-02-22 Brasil 4-0 Paraguay (Kualifikasi Piala Dunia)
25-03-22 Brasil 4-0 Chile (Kualifikasi Piala Dunia)
30-03-22 Bolivia 0-4 Brasil (Kualifikasi Piala Dunia)
02-06-22 Korea Selatan 1-5 Brasil (Friendly)
06-06-22 Jepang 0-1 Brasil (Friendly).
5 Pertandingan Terakhir Ghana (S-M-S-K-S)
30-03-22 Nigeria 1-1 Ghana (Kualifikasi Piala Dunia)
02-06-22 Ghana 3-0 Madagaskar (Kualifikasi Piala Afrika)
05-06-22 Rep Afrika Tengah 1-1 Ghana (Kualifikasi Piala Afrika)
10-06-22 Jepang 4-1 Ghana (Friendly)
14-06-22 Chile 0-0 Ghana (Friendly).
Statistik dan Prediksi Skor

- Brasil belum pernah gagal mengalahkan Ghana, menang 4 kali dalam 4 pertemuan sejauh ini (M4 S0 K0).
- Brasil selalu clean sheet dalam 3 pertemuan terakhir dengan Ghana.
- Brasil selalu menang dalam 5 laga terakhirnya.
- Brasil mencatatkan 6 clean sheet dan cuma kebobolan total 2 gol dalam 8 laga terakhirnya.
- Brasil tak terkalahkan dalam 13 laga terakhirnya (M10 S3 K0).
- Ghana cuma menang 1 kali dalam 10 laga terakhirnya (M1 S5 K4).
Prediksi skor akhir: Brasil 2-0 Ghana.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Gak Dipanggil Timnas Brasil, Gabriel Jesus Curhat
- Ada Jose Mourinho di Balik Pemanggilan Roger Ibanez ke Timnas Brasil
- Aksi Neymar vs Meksiko di Piala Dunia 2018 yang Waktu Itu Sampai Memicu Tsunami Meme
- Sisi Lain Tragedi Mineirazo: Toni Kroos dan Brace 69 Detik ke Gawang Brasil
- Brasil dan Kemenangan-kemenangan Paling Telak di Final Piala Dunia
- Guillermo Ochoa, Mimpi Buruk Brasil Selain Semifinal Horor vs Jerman di Piala Dunia 2014
- Juninho Pernambucano: Pjanic Adalah Muridnya, Pirlo Juga 'Berguru' Kepadanya
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 29 Januari 2026 02:43Chelsea Resmi Lepas Raheem Sterling, Akhiri Hubungan Lewat Pernyataan Singkat
-
Bolatainment 28 Januari 2026 21:39Giuliana Vigile Mendadak Viral: Asisten Wasit Spek Bidadari dari Serie D Italia
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 29 Januari 2026 05:03 -
Liga Inggris 29 Januari 2026 02:43 -
Liga Champions 29 Januari 2026 02:40 -
Liga Champions 29 Januari 2026 02:36 -
Liga Champions 29 Januari 2026 02:34 -
Liga Champions 29 Januari 2026 01:19
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 28 Januari 2026 04:50 -
piala dunia 27 Januari 2026 14:52 -
piala dunia 22 Januari 2026 16:15 -
piala dunia 21 Januari 2026 14:02 -
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01
HIGHLIGHT
- 4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Burs...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5486810/original/034935000_1769609668-Foto2.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5342712/original/038739300_1757399162-PHOTO-2025-09-08-18-15-00__1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477135/original/034018900_1768809759-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5486610/original/016152000_1769591914-MBG_uang_tunai_-klaim.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5486710/original/031190200_1769596675-Potret_Dapur_Rumah_Ranty_Maria.jpg)
