
Bola.net - - Sebuah dukungan diberikan Legenda Ronaldo kepada Neymar. Ronaldo optimis penyerang PSG itu mampu pulih tepat waktu dan memperkuat iImnas Brasil di Piala Dunia 2018 mendatang.
Sosok Neymar sendiri bisa dikatakan sudah menjadi andalan di Timnas Brasil selama lima tahun terakhir. Di usianya yang masih muda, ia sudah mengoleksi 83 caps untuk Timnas Brasil dan sudah mencetak 53 gol bagi Tim Samba.
Namun Timnas Brasil sendiri tengah dibuat ketar-ketir dengan kondisi Neymar. Pasalnya sang pemain baru-baru ini mengalami cedera yang cukup parah sehingga ia diragukan bisa ikut ke Rusia pada musim panas nanti.
Di mata Ronaldo, Neymar pasti bisa pulih tepat waktu dan memimpin Timnas Brasil di Rusia nanti. "Semua orang tahu bahwa Piala Dunia adalah turnamen tersulit di dunia," ujar Ronaldo kepada Omnisport.
"Cedera yang dialami neymar menjadi permasalahan yang besar untuk tim ini. Namun saya pikir dia akan segera pulih dan ia pasti bisa bermain di Piala Dunia nanti."
Ronaldo juga mengungkapkan bahwa Timnas Brasil memiliki kans yang cukup besar untuk menjadi juara di Piala Dunia nanti.
"Saya pikir Brasil sudah berkembang pesat selama satu setengah tahun terakhir. Pergantian manajer membuat tim ini sangat kuat untuk Piala Dunia nanti. Namun sekali lagi saya tegaskan, turnamen itu akan menjadi turnamen yang sulit bagi kami." tandas pahlawan Timnas Brasil di Piala Dunia 2002 tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:58 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:11 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:04 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:03
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
