
Bola.net - Kapten Brasil, Thiago Silva, menganggap reaksi yang ia tunjukkan kala timnya mengalahkan Chile di babak 16 besar Piala Dunia 2014 merupakan hal yang normal.
Silva dan Brasil banyak jadi sorotan media, usai mereka terlihat begitu tertekan, meski pada akhirnya berhasil menumbangkan Chile melalui adu penalti dan lolos ke fase perempat final.
"Saya tidak punya apapun untuk dikatakan. Faktanya, saya tidak begitu banyak memperdulikan hal tersebut. Saya pikir reaksi saya cukup alamiah," tutur Silva pada AS.
"Semua kritik yang ada tidak begitu banyak membantu dan tidak memberikan manfaat apapun. Satu-satunya hal yang saya lakukan adalah melepas tekanan, yang terasa amat besar. Saya adalah orang yang amat emosional dan ketika saya melakukan pekerjaan, saya melakukannya dengan sepenuh hati," pungkasnya.
Brasil kini bersiap menghadapi Kolombia di babak 16 besar Piala Dunia 2014. [initial]
(as/rer)
Silva dan Brasil banyak jadi sorotan media, usai mereka terlihat begitu tertekan, meski pada akhirnya berhasil menumbangkan Chile melalui adu penalti dan lolos ke fase perempat final.
"Saya tidak punya apapun untuk dikatakan. Faktanya, saya tidak begitu banyak memperdulikan hal tersebut. Saya pikir reaksi saya cukup alamiah," tutur Silva pada AS.
"Semua kritik yang ada tidak begitu banyak membantu dan tidak memberikan manfaat apapun. Satu-satunya hal yang saya lakukan adalah melepas tekanan, yang terasa amat besar. Saya adalah orang yang amat emosional dan ketika saya melakukan pekerjaan, saya melakukannya dengan sepenuh hati," pungkasnya.
Brasil kini bersiap menghadapi Kolombia di babak 16 besar Piala Dunia 2014. [initial]
Baca Juga:
- Perempat Final, Pekerman Yakin Brasil Capai Puncak
- 'Selama Piala Dunia, Cassano Bertingkah Gila'
- Detik-detik 8 Besar, Nike Luncurkan Video Spesial David Luiz
- Google Ikut Sindir Aksi Diving Robben
- Video: James Rodriguez Kerjai Rekan Setim di Kolombia
- Raja Futsal, Falcao, Tunjukkan Aksi Brilian dengan Bola Tenis
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 13 September 2025 19:45
Soal Panggilan ke Timnas Brasil, Ancelotti Kirim Ultimatum untuk Neymar!
-
Piala Dunia 10 September 2025 06:52
Carlo Ancelotti Dituduh Pilih Kasih, Istimewakan Pemain Real Madrid di Timnas Brasil?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:28
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:04
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 10:58
-
News 22 Oktober 2025 10:58
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Oktober 2025 09:56
-
piala dunia 17 Oktober 2025 04:19
-
piala dunia 16 Oktober 2025 14:28
-
piala dunia 16 Oktober 2025 10:58
-
piala dunia 16 Oktober 2025 10:46
-
piala dunia 16 Oktober 2025 10:39
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...