
Bola.net - Pelatih Timnas Italia, Antonio Conte, mengaku puas dengan permainan yang ditunjukkan oleh anak buahnya usai mereka menang dengan skor 2-0 atas Norwegia di laga perdana kualifikasi Euro 2016.
Azzurri meraih angka penuh berkat gol yang dibuat oleh Simone Zaza dan Leonardo Bonucci. Sebelumnya, mereka juga sudah menorehkan hasil positif kala menundukkan Belanda 2-0 di laga uji coba pekan lalu.
"Saya bahkan tidak ingat sarung tangan Buffon kotor, mengingat kami membuat begitu banyak peluang untuk mencetak gol. Sebelumnya tidak pernah mudah ketika kami bermain di Norwegia, jadi saya amat puas," tutur Conte menurut laporan Rai Sport.
"Kami bermain dengan baik, para pemain ingin menerapkan visi saya, kadang kami melakukannya dengan baik, namun kadang tidak. Dari sisi taktis, saya pikir anda bisa melihat banyak situasi yang bagus, terutama cara gol-gol kami terjadi. Saya senang dengan apa yang ditunjukkan oleh para pemain," pungkasnya. [initial]
(rai/rer)
Azzurri meraih angka penuh berkat gol yang dibuat oleh Simone Zaza dan Leonardo Bonucci. Sebelumnya, mereka juga sudah menorehkan hasil positif kala menundukkan Belanda 2-0 di laga uji coba pekan lalu.
"Saya bahkan tidak ingat sarung tangan Buffon kotor, mengingat kami membuat begitu banyak peluang untuk mencetak gol. Sebelumnya tidak pernah mudah ketika kami bermain di Norwegia, jadi saya amat puas," tutur Conte menurut laporan Rai Sport.
"Kami bermain dengan baik, para pemain ingin menerapkan visi saya, kadang kami melakukannya dengan baik, namun kadang tidak. Dari sisi taktis, saya pikir anda bisa melihat banyak situasi yang bagus, terutama cara gol-gol kami terjadi. Saya senang dengan apa yang ditunjukkan oleh para pemain," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 21 Januari 2026 08:48Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
-
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Italia 18 Januari 2026 00:57
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 13 November 2025 10:43 -
piala eropa 10 Oktober 2025 09:19 -
piala eropa 10 Oktober 2025 07:29 -
piala eropa 10 Oktober 2025 04:49 -
piala eropa 26 September 2025 13:01 -
piala eropa 10 September 2025 10:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)
