
Bola.net - Empat tim kontestan babak empat besar UEFA Nations League akhirnya komplet. Prancis, Spanyol, Italia, dan Belgia akan bertarung pada Oktober 2021 mendatang.
Italia lolos ke babak final usai menjuarai Grup 1 dengan poin 13, hasil dari tiga kemenangan dan tiga hasil imbang, tanpa pernah kalah.
Sementara itu, Belgia melaju ke final usai menjadi juara Grup 2 dengan poin 15, hasil dari lima kemenangan, dan sekali kalah.
Prancis dan Spanyol
Prancis menjuarai Grup A3 dengan poin 16 usai meraih lima kemenangan dan sekali imbang, tanpa pernah kalah.
Di Grup 4 sendiri, Spanyol keluar sebagai juara setelah memucaki grup dengan poin 11, hasil dari tiga kemenangan, dua kal imbang, dan sekali kalah.
Menariknya, Spanyol memastikan kelolosan ke babak final lewat kemenangan atas sang rival, Jerman dengan skor telak 6-0 di partai terakhir.
Jadwal Final Four
Sesuai aturan, jawara Grup A1, Italia memiliki hak untuk menjadi tuan rumah di babak empat besar, Oktober 2021 mendatang.
Keputusan mengenai hal ini akan diumumkan pada rapat Komite Eksekutif UEFA pada 3 Desember mendatang. Dalam kesempatan tersebut juga akan dilakukan undian babak semifinal dan final.
Sumber: UEFA
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 02:31
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 13 November 2025 10:43 -
piala eropa 10 Oktober 2025 09:19 -
piala eropa 10 Oktober 2025 07:29 -
piala eropa 10 Oktober 2025 04:49 -
piala eropa 26 September 2025 13:01 -
piala eropa 10 September 2025 10:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)
