Link Nonton Live Streaming Kualifikasi Euro 2024 Republik Irlandia vs Prancis di RCTI+ dan iNews TV
Aga Deta | 27 Maret 2023 22:46
Bola.net - Prancis akan menantang tuan rumah Republik Irlandia di Aviva Stadium pada matchday 2 Grup B Kualifikasi Euro 2024. Pertandingan antara Republik Irlandia vs Prancis ini bakal live Selasa, 28 Maret 2023, jam 01:45 WIB di RCTI+ dan iNews TV.
Prancis 'era baru' bersama kapten anyar, Kylian Mbappe, sudah melalui laga pertamanya dengan sempurna. Melawan Belanda, runner-up Piala Dunia 2022 itu menang empat gol tanpa balas.
Prancis menang 4-0 atas Belanda di Saint-Denis. Antoine Griezmann dan Dayot Upamecano masing-masing menyumbang satu gol untuk Prancis, sedangkan Kylian Mbappe mencetak dua gol dan satu assist.
Kiper Mike Maignan juga tampil gemilang dengan lima penyelamatannya, termasuk menepis penalti Memphis Depay di pengujung laga.
Setelah melalui laga pertamanya dengan gemilang, Prancis tentu bertekad melanjutkannya dengan mengalahkan Irlandia di laga kedua. Bagi Irlandia, yang akan memainkan laga pertamanya di kualifikasi ini, menjamu Prancis nanti sepertinya bakal menjadi sebuah laga yang berat.
Head-to-Head
5 Pertemuan Terakhir
29-05-2018 Prancis 2-0 Irlandia (Friendly)
26-06-2016 Prancis 2-1 Irlandia (Euro)
19-11-2009 Prancis 1-1 Irlandia (Kualifikasi Piala Dunia)
15-11-2009 Irlandia 0-1 Prancis (Kualifikasi Piala Dunia)
08-09-2005 Irlandia 0-1 Prancis (Kualifikasi Piala Dunia).
5 Pertandingan Terakhir Republik Irlandia (K-M-K-M-M)
25-09-22 Skotlandia 2-1 Irlandia (UNL)
28-09-22 Irlandia 3-2 Armenia (UNL)
18-11-22 Irlandia 1-2 Norwegia (UNL)
21-11-22 Malta 0-1 Irlandia (Friendly)
23-03-23 Irlandia 3-2 Latvia (Friendly).
5 Pertandingan Terakhir Prancis (M-M-M-S-M)
04-12-22 Prancis 3-1 Polandia (Piala Dunia)
11-12-22 Inggris 1-2 Prancis (Piala Dunia)
15-12-22 Prancis 2-0 Maroko (Piala Dunia)
18-12-22 Argentina 3-3 Prancis (Piala Dunia)
25-03-23 Prancis 4-0 Belanda (Kualifikasi Euro).
Jadwal, Siaran Langsung dan Live Streaming
Pertandingan: Republik Irlandia vs Prancis
Stadio: Aviva Stadium
Jadwal: Selasa, 28 Maret 2023
Kick-off: 01.45 WIB
Link streaming RCTI+ / iNews TV: https://www.rctiplus.com/tv/inews
Prediksi Starting XI
Republik Irlandia (3-5-2): Bazunu; Egan, Collins, O'Shea; Doherty, Cullen, Molumby, Knight, O'Dowda; Ferguson, Obafemi.
Pelatih: Stephen Kenny.
Prancis (4-2-3-1): Maignan; Kounde, Konate, Upamecano, Theo Hernandez; Tchouameni, Rabiot; Coman, Griezmann, Mbappe; Kolo Muani.
Pelatih: Didier Deschamps.
Berita Terkait
-
Piala Eropa 27 Maret 2023 15:39
4 Pemain Republik Irlandia yang Berpotensi Buat Prancis Kerepotan
-
Piala Eropa 27 Maret 2023 08:14
-
Piala Eropa 25 Maret 2023 10:39
-
Piala Eropa 25 Maret 2023 10:10
LATEST UPDATE
-
Bundesliga 29 Mei 2023 14:31
-
Liga Eropa Lain 29 Mei 2023 14:26
-
Liga Inggris 29 Mei 2023 14:14
-
Liga Eropa Lain 29 Mei 2023 14:10
-
Liga Italia 29 Mei 2023 14:06
-
Liga Italia 29 Mei 2023 14:01
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 25 Mei 2023 16:16
-
piala eropa 24 Mei 2023 23:39
-
piala eropa 24 Mei 2023 23:31
-
piala eropa 24 Mei 2023 22:27
-
piala eropa 2 April 2023 22:00
-
piala eropa 30 Maret 2023 19:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Bintang Southampton yang Bisa Dicomot Setelah Te...
- 3 Klub yang Bisa Tampung Wilfried Zaha, Arsenal at...
- 5 Pemain yang Jarang Bermain di Musim 2022/2023, P...
- 5 Calon Kapten Barcelona Setelah Sergio Busquets P...
- 10 Klub Peraih Gelar Serie A Terbanyak, Napoli Pos...
- 4 Winger Incaran Arsenal pada Musim Panas 2023
- 5 Pemain Terlama di Skuad Chelsea 2022/2023
KOMENTAR