
Prestasi Atleti memang cukup menonjol semenjak dilatih oleh Simeone. Selain mampu merusak dominasi Real Madrid dan Barcelona di La Liga, Atleti juga bisa menembus dua parta final Liga Champions dalam tiga musim terakhir.
"Sulit untuk mengatakannya (Atletico bisa sukses tanpa Simeone), tapi dia sudah memberikan bukti. Di bawah asuhannya Atletico mencapai level yang luar biasa di sepakbola Eropa dan dia tahu bagaimana cara meraihnya," ujar Falcao.
Radamel Falcao
Falcao menilai bahwa pelatih berjuluk El Cholo tersebut memiliki kelebihan dalam hal memotivasi pemain. Simeone selalu mengetahui cara untuk membangkitkan semangat para pemainnya dengan gairahnya yang besar di sepakbola.
"Dia pelatih yang bergairah, teropsesi dengan hal-hal yang detail. Simeone adalah motivator yang baik dan di atas segalanya dia terus memberikan motivasi dan mendukung para pemainnya," tukas Falcao kepada FourFourTwo. [initial]
Baca Ini Juga:
- Jeremy Mathieu Terima Resiko Jadi Cadangan di Barcelona
- Lolos Tes Medis, Vietto Gabung Latihan Sevilla
- Tinggalkan Barcelona, Adriano Gabung Besiktas
- Madrid Miliki Talenta Muda Terbaik di Spanyol Saat Ini
- Hitam-Ungu, Inilah Jersey Ketiga Real Madrid Musim 2016/17
- Sergi Samper Rela Pergi Jika Tak Dibutuhkan Barca
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:17
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:04
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 10:58
-
News 22 Oktober 2025 10:58
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:57
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 10:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:44
MOST VIEWED
- Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...