
Bola.net - - Luis Enrique menilai situasi Barcelona saat ini masih normal. Meski banyak orang yang mengkritik Blaugrana karena situasi mereka di La Liga, tapi Enrique menilai situasi mereka masih normal.
"Menurut saya situasi yang dialami Barca saat ini adalah bagian dari bagian normal dan logis dari perjalanan musim ini. Membesar-besarkan situasi tidak akan membantu siapa pun. Tak perlu membesar-besarkan kemenangan empat kali beruntun atau ketika anda tidak meraih kemenangan. Tapi itu cuma dari sudut pandang pelatih saja," terang Enrique kepada AS.
Enrique sendiri menyadari bahwa pekerjaannya sebagai pelatih hanya dinilai dari hasil yang didapat Barca. Ia pun tak merasa risau meski saat ini mendapatkan banyak kritikan.
"Saya tentu dinilai berdasarkan hasil pertandingan Barca, semua pelatih begitu. Saya tak peduli soal moral saya dalam kemenangan besok. Saya tahu bahwa kemenangan besok akan penting untuk tim, tapi rencana saya tetap sama. Tujuan saya besok berbeda."
Barcelona memang akan menghadapi Borussia Monchengladbach dalam pertandingan terakhir fase grup Liga Champions.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:58 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 08:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:06 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)

