
Bola.net - Raksasa Catalan, Barcelona, dikabarkan berminat merekrut bek kiri milik Liverpool, Alberto Moreno.
Defender asal Spanyol itu baru gabung Liverpool pada musim panas tahun 2014 lalu. Ia dibeli dari klub La Liga, Sevilla.
Moreno sempat melakoni start yang meyakinkan bersama Liverpool. Namun kemudian ia nampak goyah dan mulai kehilangan tempatnya di pos bek kiri tim asuhan Brendan Rodgers tersebut.
Akan tetapi, menurut laporan dari Goal, hal itu tak menghalangi Barcelona untuk meliriknya. Blaugrana disebut ingin membawa bek berusia 23 tahun itu ke Camp Nou musim panas ini.
Kabarnya, Blaugrana ingin merekrut Moreno sebagai deputi bagi Jordi Alba. Sebab, sepertinya Barca akan kehilangan bek kiri mereka asal Brasil, Adriano pada bursa transfer kali ini. [initial]
(gl/dim)
Defender asal Spanyol itu baru gabung Liverpool pada musim panas tahun 2014 lalu. Ia dibeli dari klub La Liga, Sevilla.
Moreno sempat melakoni start yang meyakinkan bersama Liverpool. Namun kemudian ia nampak goyah dan mulai kehilangan tempatnya di pos bek kiri tim asuhan Brendan Rodgers tersebut.
Akan tetapi, menurut laporan dari Goal, hal itu tak menghalangi Barcelona untuk meliriknya. Blaugrana disebut ingin membawa bek berusia 23 tahun itu ke Camp Nou musim panas ini.
Kabarnya, Blaugrana ingin merekrut Moreno sebagai deputi bagi Jordi Alba. Sebab, sepertinya Barca akan kehilangan bek kiri mereka asal Brasil, Adriano pada bursa transfer kali ini. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Wolfsburg: Silakan Tawar De Bruyne
- Tim Promosi Bologna Ikut Perburuan Balotelli
- Tolak Liverpool, Eks Arsenal Diaby Resmi Gabung Marseille
- Diincar MU dan Arsenal, Higuain Bakal Perpanjang Kontrak
- Villarreal Inginkan Soldado
- Juve Siapkan 12 Juta Euro Untuk Alex Sandro
- Barcelona Agendakan Perekrutan De Sciglio
- Nasri Gantikan Vidal di Juve?
- Van Gaal Tak Pernah Minati Otamendi
- Nafsu Datangkan Dzeko, Roma Naikkan Tawaran
- Diincar Barca, Vallejo Disebut Segera Gabung Madrid
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

