
Bola.net - - Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane dimintai tanggapannya tentang riuhnya protes yang dilakukan Barcelona terkait kepemimpinan wasit. Menurut Zidane, tugas sebagai seorang wasit sangatlah sulit.
Kekalahan 2-1 Barca atas sembilan pemain Athletic Bilbao di ajang Copa del Rey memang berbuntut panjang. Kinerja wasit David Fernandez yang memimpin laga menuai banyak kritik dari kubu Barca.
Mereka merasa banyak dirugikan oleh Fernandez. Gerard Pique secara terbuka mengklaim bahwa Barca harusnya mendapatkan penalti.
"Saya tidak ingin terlibat dalam perdebatan ini. Saya tidak akan mengomentari masalah wasit, karena pekerjaan mereka sangat sulit," kata Zidane saat ditanya tentang protes Barca atas kinerja wasit pada sesi jumpa pers jelang laga melawan Granada.
Zidane benar-benar tidak ingin terlibat lebih jauh dengan protes Barca pada kinerja wasit. Pelatih asal Prancis lantas menyudahi pembahasan tema tersebut dengan mengatakan ia hanya tertarik membahas timnya sendiri.
Zidane tak memikirkan apa yang terjadi pada tim lain. "Kami hanya memikirkan pertandingan esok dan tidak lebih dari itu," tegasnya seperti dikutip dari Marca.
Madrid akan melawan Granada pada minggu ke-17 La Liga. Cristiano Ronaldo meladeni tantangan Granda di Santiago Bernabeu pada hari Sabtu (7/1) mendatang.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 09:47Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 09:47 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 09:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:15 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:09
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)

