Barcelona Diimbangi Rayo Vallecano, Barca B-nya Buntu, Kalau Menang Baru Aneh, tapi Harusnya Dapat Penalti!

Bola.net - Barcelona hanya mampu bermain imbang 1-1 kala melawat ke markas Rayo Vallecano, Campo de Futbol de Vallecas dalam laga jornada 14 La Liga 2023/2024, Sabtu (25/11/2023) malam WIB.
Barca bahkan sempat tertinggal hingga menit-menit akhir babak kedua setelah Rayo mencetak gol lewat aksi Unai Lopez di babak pertama. Barca selamat dari kekalahan setelah Florian Lejeune mencetak gol bunuh diri.
Berkat hasil ini, Barcelona masih tertahan di peringkat tiga klasemen dengan poin 31. Sementara itu, Rayo naik ke posisi kedelapan dengan poin 19.
Warganet di media sosial X memberikan beragam reaksi terhadap hasil laga ini. Berikut beberapa di antaranya.
Hebat juga nih Barca
keren juga barca tahan imbang rayo
— kri (@zzzzzzkri) November 25, 2023
4 besar sudah jadi prestasi membanggakan
Bisa finish di top 4 aja udah prestasi luar biasa, good luck girona madrid buat perebutan gelar.
— Nanda (@narendraputraH) November 25, 2023
Barca di laga ini:
Striker elit.
— jelajahbola (@jelajah_bola) November 25, 2023
Bikin gol sulit
Kalau menang baru aneh
Yg anehnya kalau Barca bisa menang besar lawan Rayo di era Xavi baru aneh
— KadangCulersKadangBlink🍉 (@lutfikr00) November 25, 2023
Bikin ngantuk
Ngantuk gak sih tiap liat barca main
— Real Hokage (@Umamsan3) November 25, 2023
Harusnya dapat penalti?
Harusnya rapinha pinalti itu, wasit var kyknya lg ke toilet 😂
— Sidiq (@sidiq90s) November 25, 2023
Kita nantikan bersama
Bau bau madrid ikutan seri
— Ra? (@avocadochees) November 25, 2023
Sumber: X
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Januari 2026 16:39 -
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 16:26 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22 -
Otomotif 20 Januari 2026 16:09 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:04
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478382/original/073050900_1768899671-000_1BH95K.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478423/original/1377-Wakil_Menteri_Kelautan_dan_Perikanan_Laksamana_TNI__Purn__Didit_Herdiawan_menemui_keluarga_tiga_pegawai_Kementerian_Kelautan_dan_Perikanan__KKP__yang_menjadi_korban_kecelakaan_pesawat_IAT_ATR.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478298/original/046713600_1768897803-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_15.28.12.jpeg)

