
Bola.net - Josep Maria Bartomeu belum lama ini melanjutkan kampanyenya sebagai calon presiden Barcelona dan ia berbicara mengenai kemungkinan klub mendatangkan gelandang Atletico Madrid, Arda Turan.
Turan sebelumnya sudah disebutkan tinggal sedikit lagi bakal bergabung dengan Barcelona. Namun perkembangan terakhir menyebutkan bahwa sang pemain belum menerima tawaran dari klub dan baru akan setuju pindah ke tim Catalan jika Bartomeu terpilih sebagai presiden.
"Luis Enrique meminta kami mendatangkan dirinya. Prioritas sang pelatih adalah Arda dan Aleix Vidal. Manajemen membutuhkan pemain seperti dirinya - mereka harus melakukan hal tersebut. Mereka harus segera mendatangkannya hingga ia bisa segera memulai latihan pra-musim," jelas Bartomeu menurut laporan AS.
"Sebelum mundur, kami sudah menyiapkan semua informasi yang dibutuhkan hingga kini klub punya kans besar untuk mendapatkannya. Saya tidak mengadakan kontrak dengan manajemen, namun mereka harus bisa memanfaatkan hal tersebut. Saya berharap transfer ini segera diresmikan dan kita tahu harga sang pemain kurang dari 35 juta euro," pungkasnya. [initial]
(as/rer)
Turan sebelumnya sudah disebutkan tinggal sedikit lagi bakal bergabung dengan Barcelona. Namun perkembangan terakhir menyebutkan bahwa sang pemain belum menerima tawaran dari klub dan baru akan setuju pindah ke tim Catalan jika Bartomeu terpilih sebagai presiden.
"Luis Enrique meminta kami mendatangkan dirinya. Prioritas sang pelatih adalah Arda dan Aleix Vidal. Manajemen membutuhkan pemain seperti dirinya - mereka harus melakukan hal tersebut. Mereka harus segera mendatangkannya hingga ia bisa segera memulai latihan pra-musim," jelas Bartomeu menurut laporan AS.
"Sebelum mundur, kami sudah menyiapkan semua informasi yang dibutuhkan hingga kini klub punya kans besar untuk mendapatkannya. Saya tidak mengadakan kontrak dengan manajemen, namun mereka harus bisa memanfaatkan hal tersebut. Saya berharap transfer ini segera diresmikan dan kita tahu harga sang pemain kurang dari 35 juta euro," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:17
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:28
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:04
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 10:58
-
News 22 Oktober 2025 10:58
MOST VIEWED
- Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...