
Bola.net - Aritz Aduriz merasa amat senang setelah laga leg kedua Final Supercopa de Espana antara Barcelona dan Athletic Bilbao (18/8) berakhir dengan skor imbang 1-1.
Hasil tersebut membuat klub Basque sukses mengangkat trofi juara, lantaran mereka unggul 5-1 secara agregat berkat kemenangan empat gol tanpa balas di San Mames pekan lalu. Sukses ini jadi berarti amat istimewa bagi Aduriz, yang secara total mencetak empat gol di dua pertandingan.
"Anda tidak bisa meraih hasil yang lebih baik lagi. Memenangkan gelar juara merupakan hal terbaik yang bisa terjadi pada kami dan terlebih lagi dengan mengalahkan Barcelona," jelas Aduriz pada Marca.
"Saya amat puas bisa memenangkan gelar juara bersama Athletic. Bagi saya, ini merupakan hal terbesar yang bisa kami raih," pungkasnya.
23 Agustus mendatang, kedua tim akan kembali saling jumpa di lag leg perdana La Liga 15/16 di San Mames. [initial]
(mar/rer)
Hasil tersebut membuat klub Basque sukses mengangkat trofi juara, lantaran mereka unggul 5-1 secara agregat berkat kemenangan empat gol tanpa balas di San Mames pekan lalu. Sukses ini jadi berarti amat istimewa bagi Aduriz, yang secara total mencetak empat gol di dua pertandingan.
"Anda tidak bisa meraih hasil yang lebih baik lagi. Memenangkan gelar juara merupakan hal terbaik yang bisa terjadi pada kami dan terlebih lagi dengan mengalahkan Barcelona," jelas Aduriz pada Marca.
"Saya amat puas bisa memenangkan gelar juara bersama Athletic. Bagi saya, ini merupakan hal terbesar yang bisa kami raih," pungkasnya.
23 Agustus mendatang, kedua tim akan kembali saling jumpa di lag leg perdana La Liga 15/16 di San Mames. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 23:08
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:00
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:38
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:22
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:12
MOST VIEWED
- Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...