
Pada pertandingan ini, Madrid menang dengan skor 2-1. Sempat unggul dengan skor 1-0 dari gol Alvaro Morata, Madrid harus berjuang lebih keras usai Orellana menyamakan kedudukan menit 67. Toni Kroos akhirnya menjadi pahlawan lewat gol menit ke-81.
"Celta Vigo bermain sangat keras di babak pertama dan kami berjuang untuk bermain dengan lebih cepat. Pada babak kedua, jelas bahwa kami lebih lebih. Kami melakukan tekanan dan menciptakan banyak peluang. Kami pantas sebagai pemenang," ulas Kroos.
Pemain asal Jerman ini tentu senang bisa menjadi penentu kemenangan bagi Madrid. Apalagi jika melihat proses gol yang diciptakannya. Kroos menilai gol yang ia cetak sangat penting dan kondisinya semakin bugar karena sudah bisa bermain selama 90 menit.
"Saya tidak tahu apakah ini akan menjadi gol terbaik saya. Tapi ini adalah sebuah gol yang penting. Saya merasa dalam kondisi yang baik, ini pertandingan kedua dan kami telah memainkan 90 menit pertandingan sulit melawan tim yang kuat."
"Ini hasil yang positif untuk tim," tutup mantan gelandang Bayern Munchen ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:03Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3938377/original/044594100_1645165608-20220218-Waspada_Cuaca_Ekstrem_di_Jakarta-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)

