
Bola.net - Kegarangan Liverpool asuhan Brendan Rodgers di Premier League musim ini rupanya mengusik perhatian manajemen Barcelona, bahkan raksasa Catalan itu diyakini memantau arsitek The Reds itu.
Di tangan Rodgers, Liverpool menjelma menjadi tim yang super tajam dengan permainan atraktif musim ini. Dan dampak tersebut tak luput dari perhatian Blaugrana, bahkan mereka diyakini sudah mengirim mata-mata khusus untuk memantau kinerja pria Irlandia Utara itu.
The People mengklaim jika Barca kini memasang telinga di Anfield untuk memantau perkembangan kontrak Rodgers dengan Liverpool. Dengan belum adanya pembicaraan kontrak baru sejauh ini, Liverpool beresiko membiarkan eks manajer Swansea itu dibajak klub lain - termasuk Barca.
Rodgers sendiri sudah menegaskan komitmennya dan terkesan rileks menanggapi rumor soal masa depannya. Namun Barca dilaporkan terkesan dengan kinerjanya di Anfield dan menjadikannya favorit untuk menggantikan Gerardo Martino yang terus digosipkan bakal hengkang di akhir musim.
Apakah Anda merasa minat Barca pada Rodgers benar adanya? Ataukah Anda punya kandidat lain jika Martino memang pergi? Share berita dengan benar pada rekan dan kolega, sembari sisipkan komentar cerdas Anda. [initial]
(tri/row)
Di tangan Rodgers, Liverpool menjelma menjadi tim yang super tajam dengan permainan atraktif musim ini. Dan dampak tersebut tak luput dari perhatian Blaugrana, bahkan mereka diyakini sudah mengirim mata-mata khusus untuk memantau kinerja pria Irlandia Utara itu.
The People mengklaim jika Barca kini memasang telinga di Anfield untuk memantau perkembangan kontrak Rodgers dengan Liverpool. Dengan belum adanya pembicaraan kontrak baru sejauh ini, Liverpool beresiko membiarkan eks manajer Swansea itu dibajak klub lain - termasuk Barca.
Rodgers sendiri sudah menegaskan komitmennya dan terkesan rileks menanggapi rumor soal masa depannya. Namun Barca dilaporkan terkesan dengan kinerjanya di Anfield dan menjadikannya favorit untuk menggantikan Gerardo Martino yang terus digosipkan bakal hengkang di akhir musim.
Apakah Anda merasa minat Barca pada Rodgers benar adanya? Ataukah Anda punya kandidat lain jika Martino memang pergi? Share berita dengan benar pada rekan dan kolega, sembari sisipkan komentar cerdas Anda. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17 -
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479273/original/040448300_1768972941-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479236/original/068802400_1768971895-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_11.50.44.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3276071/original/013936200_1603437779-word-stop-with-child-s-hand-dark-wall.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)

