
Bola.net - - Dani Carvajal mengatakan bahwa ia amat menghargai kepercayaan yang diberikan pelatih kepala Real Madrid, Zinedine Zidane, hingga ia kini bisa menjadi bek kanan andalan Los Blancos.
Tercatat sebagai alumnus La Fabrica, pemain Spanyol menembus tim inti klub setelah tampil impresif di musim 12/13 bersama Bayer Leverkusen.
Bersama klub Bundesliga, ia mencatat 32 penampilan dan membantu tim lolos ke Liga Champions. Madrid lantas merekrutnya lagi dengan harga 6,5 juta euro.
Dan ditanya soal keputusan Jose Mourinho, yang kala itu menjadi manajer klub dan memutuskan melepasnya ke Jerman, Carvajal mengatakan di ESPN: "Saya kala itu bermain di akademi dan saat itu dia mengira saya belum siap untuk tim inti. Kemudian nasib kami berbeda dan saya kembali ke klub."
Dani Carvajal
Terkait pengaruh Zidane dalam karirnya, sang pemain menambahkan: "Dalam karir seorang atlet, akan ada momen baik dan buruk. Yang terpenting adalah bagaimana anda bisa melewatinya dan menjadi lebih kuat. Keputusan meninggalkan klub banyak membantu perkembangan saya."
"Sejak awal ketika Zidane datang, dia langsung percaya pada saya. Saya amat bersyukur padanya atas hal tersebut. Kepercayaan diri saya semakin tumbuh dengan adanya pergantian pelatih dan anda bisa melihat hasil yang kami raih bersamanya."
Carvajal sudah mencatat 159 penampilan di semua kompetisi bersama Madrid, mencetak empat gol dan melepas 23 assist.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 18:57 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:54 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:51 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:32 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 18:27
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479924/original/058776200_1768996184-black_box_pesawat_ATR_42-500_berhasil_ditemukan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5453730/original/031694300_1766490130-Menteri_Perumahan_dan_Kawasan_Permukiman__PKP___Maruarar_Sirait-23_Desember_2025a.jpg)

