
Bola.net - - Cedera yang dialami oleh pemain bertahan Real Madrid, Marcelo, disebut tidak terlalu parah. Tapi, Marcelo tetap akan absen di laga lanjutan La Liga saat Madrid berjumpa dengan Leganes tengah pekan ini.
Marcelo mengalami cedera saat Madrid meraih kemenangan dengan skor 5-3 atas Real Betis akhir pekan lalu. Pemain asal Brasil ini mengalami cedera pada menit ke-30 dan kemudian posisinya digantikan oleh Theo Hernandez.
Dikutip dari Marca, cedera yang dialami oleh Marcelo sejatinya tidak terlalu parah. Tapi, Madrid memilih untuk melakukan tindakan pencegahan agar eks pemain Fluminense tersebut tidak semakin parah jika harus bermain.
Marcelo
Karena itu, pelatih Zinedine Zidane diyakini tidak akan memainkan Marcelo di laga tunda melawan Leganes, Kamis (22/2) dini hari WIB. Marcelo juga tidak akan duduk di bangku cadangan dan diberi waktu ekstra untuk istirahat.
Selain Marcelo, pada laga melawan Leganes, Madrid juga kemungkinan tidak bisa memainkan Toni Kroos yang mengalami cedera. Sementara, Luka Modric sudah kembali dalam kondisi bugar dan siap berduet dengan Casemiro di lini tengah Madrid.
Marcelo selama ini punya peran yang sangat krusial untuk Madrid. Tiga gol dan lima assist sudah disumbang oleh Marcelo kepada El Real.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:48
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5453730/original/031694300_1766490130-Menteri_Perumahan_dan_Kawasan_Permukiman__PKP___Maruarar_Sirait-23_Desember_2025a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)

