
Bola.net - - Penyerang muda Real Madrid, Mariano Diaz Mejia mengungkapkan bahwa dirinya sudah mendapatkan ucapan selamat dari Zinedine Zidane setelah mencetak tiga gol melawan Cultural Leonesa.
Pada pertandingan leg kedua babak 32 besar Copa del Rey di Santiago Bernabeu, Los Blancos menang dengan skor telak 6-1. Banyak pemain muda yang diberi kesempatan oleh Zinedine Zidane untuk tampil dalam laga itu. Salah satunya adalah Mariano Diaz.
Mariano tak menyia-nyiakan kesempatan itu. Dia pun tampil gemilang dan mencetak gol untuk melengkapi gol-gol lain dari James Rodriguez, Enzo Zidane dan bunuh diri Cesar Morgado. Sedangkan satu gol balasan Leonesa dicetak Yeray Gonzalez.
"Zidane telah memberi selamat kepada saya dan mengatakan kepada untuk tetap seperti ini. Saya hanya memiliki kesempatan untuk melihat dengan cepat paa bola dan membawanya bersama saya dan saya melihat banyak tanda tangan, saya akan memiliki waktu untuk melihat lebih dekat nanti," ujarnya.
Selain itu, dia juga mengatakan bagaimana Enzo Zidane juga pulang dengan bahagia usai pertandingan tersebut setelah membuat gol debut. "Enzo juga pulang ke rumah dengan senyum lebar di wajahnya karena itu adalah gol kompetitif pertamanya," tandasnya.
Real Madrid sendiri akhirnya lolos ke babak 16 besar Copa del Rey dengan skor agregat 13-2. Pada pertemuan pertama, mereka memang membantai Leonesa dengan skor 7-1.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

