
Bola.net - Mantan Presiden Real Madrid, Ramon Calderon yakin bahwa Cristiano Ronaldo akan kembali ke Inggris sebelum memutuskan pensiun di sana.
Ronaldo yang baru saja meraih Ballon d'Or 2013 ini bergabung dengan Real Madrid pada 2009 setelah menghabiskan enam musim di Manchester United.
Meski baru-baru ini menandatangani kontrak jangka panjang di Bernabeu dan sempat mengisyaratkan bakal pensiun di Madrid, namun Calderon berpendapat bahwa pemain berusia 28 tahun itu akan kembali ke Inggris di masa mendatang.
"Saya tidak berpikir dia (Ronaldo) akan mengakhiri karir di Real Madrid. Saya merasa bahwa suatu hari dia akan kembali ke Inggris. Di Madrid, dia senang dengan kota dan para fans," ujar Calderon.
"Tapi saya pikir hubungannya dengan Florentino Perez tidak sebagus seperti hubungannya dengan Alex Ferguson di Manchester United. Ronaldo mencintai sosok ayah, dan dengan Florentino, ia tak memiliki hubungan itu," tandasnya.
Sebelumnya, Ronaldo telah dirumorkan bakal kembali ke Manchester United pada awal musim ini. Bahkan Ronaldo sendiri mengakui dirinya pernah dibujuk oleh Rio Ferdinand untuk kembali ke Old Trafford.[initial]
(sm/dzi)
Ronaldo yang baru saja meraih Ballon d'Or 2013 ini bergabung dengan Real Madrid pada 2009 setelah menghabiskan enam musim di Manchester United.
Meski baru-baru ini menandatangani kontrak jangka panjang di Bernabeu dan sempat mengisyaratkan bakal pensiun di Madrid, namun Calderon berpendapat bahwa pemain berusia 28 tahun itu akan kembali ke Inggris di masa mendatang.
"Saya tidak berpikir dia (Ronaldo) akan mengakhiri karir di Real Madrid. Saya merasa bahwa suatu hari dia akan kembali ke Inggris. Di Madrid, dia senang dengan kota dan para fans," ujar Calderon.
"Tapi saya pikir hubungannya dengan Florentino Perez tidak sebagus seperti hubungannya dengan Alex Ferguson di Manchester United. Ronaldo mencintai sosok ayah, dan dengan Florentino, ia tak memiliki hubungan itu," tandasnya.
Sebelumnya, Ronaldo telah dirumorkan bakal kembali ke Manchester United pada awal musim ini. Bahkan Ronaldo sendiri mengakui dirinya pernah dibujuk oleh Rio Ferdinand untuk kembali ke Old Trafford.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4958949/original/054567300_1727919991-IMG-20241002-WA0132.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479957/original/032059100_1768999415-1000018668.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479924/original/058776200_1768996184-black_box_pesawat_ATR_42-500_berhasil_ditemukan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)

