
Bola.net - - Luis Suarez mengaku tidak terganggu dengan keputusan wasit Santiago Jaime untuk memberikannya kartu kuning, ketika Barcelona menang 2-1 di La Liga atas Sevilla, meski itu membuatnya bakal absen di duel melawan Malaga.
Pemain Uruguay mendapat kartu usai ia memprotes keputusan sang wasit, yang tidak memberikan kartu kuning kedua pada Daniel Carico, yang melakukan pelanggaran di babak kedua.
Kartu kuning ke-5 Suarez tersebut akan membuatnya absen di laga melawan Malaga setelah jeda Internasional, namun ia senang bisa memulai fase baru dengan catatan bersih, menjelang laga yang lebih penting.
"Kartu kuning sebenarnya merupakan hal yang bagus. Saya kini akan memulai lagi dengan catatan yang bersih menjelang laga tandang melawan Sociedad dan juga Real Madrid," tutur Suarez pada Canal Plus.
Suarez mencetak gol kemenangan tim usai mendapat umpan dari Lionel Messi dan ia lantas memuji aksi yang ditunjukkan oleh rekannya asal Argentina.
"Leo bisa bermain di posisi manapun. Ia selalu membuat perbedaan. Ia amat cerdas dan selalu tahu di mana harus mencari ruang."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

