
Bola.net - - Bek sayap Manchester United, Daley Blind, secara mengejutkan dikabarkan masuk dalam radar transfer Barcelona belakangan ini.
Pria Belanda kontraknya akan habis di Juni mendatang dan ia juga tak sering menjadi bagian dari barisan starter di tim utama Jose Mourinho musim ini.
Marca mengatakan bahwa Blind menjadi salah satu opsi yang dipertimbangkan raksasa La Liga, baik untuk bursa Januari maupun di musim panas mendatang.
Kontrak Blind sendiri memang akan habis di musim panas, namun United kabarnya siap memanfaatkan klausul khusus untuk mempertahankannya setahun lagi. Kabar buruknya bagi Barca, hal tersebut akan membuat harga sang pemain meroket.
Daley Blind
Meski didapuk sebagai bek sayap, Blind sendiri tergolong pemain serba bisa. Ia bisa bermain sebagai bek tengah dengan sama baiknya dan bahkan sempat dijadikan sebagai pemain tengah.
Hal tersebut akan cocok dengan situasi Barcelona, yang kini hanya punya dua bek tengah fit menyusul cedera yang dialami oleh Samuel Umtiti dan Javier Mascherano.
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)

