
Bola.net - Levante akan menghadapi Real Madrid pada pekan ke-2 Liga Spanyol atau La Liga 2021/22, Senin (23/8/2021). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Ciutat de Valencia ini.
Pada pekan pertama, Levante hanya bermain imbang 1-1 dengan tuan rumah Cadiz. Levante unggul lewat gol Jose Luis Morales dari assist Gonzalo Melero di menit 39, tapi kebobolan gol balasan di menit 90+6.
Sementara itu, Madrid mengalahkan tuan rumah Deportivo Alaves 4-1 lewat gol-gol Karim Benzema (2), Nacho, dan pemain pengganti Vinicius Junior. Eden Hazard, Luka Modric, dan bek baru David Alaba masing-masing menyumbang satu assist.
Dalam laga kandangnya melawan Real Madrid di La Liga musim lalu, Levante kalah 0-2. Gol-gol Madrid dicetak oleh Vinicius Junior dan Karim Benzema. Rodrygo menyumbang satu assist.
Statistik-statistik Lain Seputar Levante vs Real Madrid

Tak ada hasil seri dalam 6 pertemuan terakhir Levante dan Madrid di La Liga; mereka masing-masing menang 3 kali selama periode tersebut.
Levante tanpa kemenangan dalam 9 laga terakhirnya di La Liga, kalah 5 kali (M0 S4 K5).
Levante tanpa clean sheet, alias selalu kebobolan, dalam 9 laga terakhirnya di La Liga.
Madrid tak terkalahkan dalam 19 laga terakhirnya di La Liga.
Madrid selalu mencetak minimal 2 gol dalam 5 dari 6 laga terakhirnya di La Liga.
Madrid menang 6 kali dan cuma kalah 1 kali dalam 8 laga tandang terakhirnya melawan Levante di La Liga (M6 S1 K1).
Madrid selalu mencetak minimal 2 gol dalam 7 dari 8 laga tandang terakhirnya melawan Levante di La Liga.
Sumber: WhoScored, Transfermarkt
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- 'Haaland Dikantongi, LewanGOATski Beraksi, di Atas Langit Masih Ada Bayern Munich'
- Tentang Debut Eric Garcia di Barcelona: Solid, Mainnya Gila, Udah Kaya Cannavaro Aja
- Teori Konspirasi Netizen: Man City Ngalah dari Tottenham, Taktik Pep buat Dapetin Harry Kane
- Termasuk Mbappe dan Pogba, Ini 5 Pemain Gratisan yang Ingin Direkrut Real Madrid Tahun Depan
- Jika Gagal Dapatkan Kylian Mbappe, Real Madrid Bakal Kejar Erling Haaland
- Transfer Odegaard ke Arsenal: Tanpa 'Buyback', Tapi Real Madrid Punya Kendali
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 24 Oktober 2025 16:37
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 24 Oktober 2025 17:27 -
Liga Inggris 24 Oktober 2025 17:09 -
Liga Champions 24 Oktober 2025 16:57 -
News 24 Oktober 2025 16:56 -
News 24 Oktober 2025 16:55 -
Bola Indonesia 24 Oktober 2025 16:46
MOST VIEWED
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
- Real Madrid Dapat Angin Segar: Alexander-Arnold Pulih, Mungkin Turun di El Clasico?
- Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
HIGHLIGHT
- 6 Pemain Manchester United Bisa Gagal Tampil di Pi...
- 5 Klub yang Bisa Jadi Tujuan Robert Lewandowski Se...
- 3 Pemain Manchester United yang Berpotensi Cabut J...
- Jangan Cari Penjaga Gawang MU, Ini 5 Kiper Terbaik...
- Nasib 6 Pemain MU yang Dilepas Ruben Amorim Musim ...
- 6 Striker Baru Premier League dengan Harga Fantast...
- Dari Wirtz hingga Sancho: 5 Pemain Baru Premier Le...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5389191/original/039454500_1761190615-ibrahima_konate__2_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5391155/original/082642200_1761299276-Petugas_resort_Labuan_Bajo_saat_menguburkan_komodo_yang_ditemukan_mati.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5390567/original/093703600_1761281225-Menteri_Energi_dan_Sumber_Daya_Mineral__ESDM__Bahlil_Lahadalia-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5391048/original/001031500_1761295485-Dua_mahasiswi_di_Kupang_ditangkap_diduga_promosi_judi_online.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1813599/original/022311000_1514370644-000_UR5C8.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5384102/original/046932800_1760754888-WhatsApp_Image_2025-10-17_at_15.32.31.jpeg)

