
Bola.net - Seorang fan berat Barcelona asal Tiongkok bernama Zhe Dong baru-baru ini membuat kegemparan. Pasalnya pemuda tersebut rela meninggalkan rumahnya untuk berkelana selama sebulan lebih hanya demi menonton Barcelona berlaga.
Dengan dana seadanya, Zhe Dong melakukan apa saja termasuk berjalan dan menumpang dari satu negara ke negara lain. Ia sudah melewati Rusia, Estonia, Polandia, Republik Ceko, Austria, Italia, dan Prancis untuk sampai ke Catalan.

"Banyak orang yang sudah membantu saya." kata Zhe Dong kepada laman resmi Barca.
"Ada kalanya di mana saya merasakan masa-masa sulit. Saat saya kehilangan semangat, Barcelona seakan menjadi bintang terang yang menyinari jalan saya menuju Camp Nou." imbuhnya.
Zhe Dong berhasil tiba di Catalan dengan selamat dan turut menyaksikan laga antara Barcelona kontra Villarreal. Pemuda yang mengaku sudah menjadi Cules sejak era Ronaldinho ini mengatakan kalau segala kesulitan yang dirasakannya telah terbayar lunas. (md/jrc)
Dengan dana seadanya, Zhe Dong melakukan apa saja termasuk berjalan dan menumpang dari satu negara ke negara lain. Ia sudah melewati Rusia, Estonia, Polandia, Republik Ceko, Austria, Italia, dan Prancis untuk sampai ke Catalan.

"Banyak orang yang sudah membantu saya." kata Zhe Dong kepada laman resmi Barca.
"Ada kalanya di mana saya merasakan masa-masa sulit. Saat saya kehilangan semangat, Barcelona seakan menjadi bintang terang yang menyinari jalan saya menuju Camp Nou." imbuhnya.
Zhe Dong berhasil tiba di Catalan dengan selamat dan turut menyaksikan laga antara Barcelona kontra Villarreal. Pemuda yang mengaku sudah menjadi Cules sejak era Ronaldinho ini mengatakan kalau segala kesulitan yang dirasakannya telah terbayar lunas. (md/jrc)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

