
Bola.net - Kontroversi terkait ulah Angel Di Maria usai laga kontra Celta Vigo kemarin belum juga reda. Winger Real Madrid itu menuding media lokal melancarkan kampanye negatif menyudutkan dirinya.
Bintang asal Argentina itu dipaksa meminta maaf setelah gesture 'pegang kemaluan' yang ia peragakan mendapat kecaman dari fans Madrid. Namun ia masih menolak disalahkan dan meneruskan kritiknya pada radio lokal.
"Orang lain melakukan hal itu dan tak seorang pun memperhatikan. Tapi jika saya yang melakukan, maka itu jadi berita halaman depan," semburnya.
Eks winger Benfica itu melanjutkan, "Mungkin pers Spanyol tak menyukai saya karena saya tak suka diwawancarai. Mereka mau memaksa klub dan semua orang memusuhi saya. Mereka selalu berharap saya akan melakukan sesuatu jadi mereka bisa menyerang saya."
Di Maria juga menegaskan sekali lagi jika gesture yang ia peragakan tidaklah bermakna negatif. "Keluarga saya ada di stadion. Saya takkan melakukan sesuatu macam itu dengan mereka hadir di sana," tambahnya.[initial]
(tri/row)
Bintang asal Argentina itu dipaksa meminta maaf setelah gesture 'pegang kemaluan' yang ia peragakan mendapat kecaman dari fans Madrid. Namun ia masih menolak disalahkan dan meneruskan kritiknya pada radio lokal.
"Orang lain melakukan hal itu dan tak seorang pun memperhatikan. Tapi jika saya yang melakukan, maka itu jadi berita halaman depan," semburnya.
Eks winger Benfica itu melanjutkan, "Mungkin pers Spanyol tak menyukai saya karena saya tak suka diwawancarai. Mereka mau memaksa klub dan semua orang memusuhi saya. Mereka selalu berharap saya akan melakukan sesuatu jadi mereka bisa menyerang saya."
Di Maria juga menegaskan sekali lagi jika gesture yang ia peragakan tidaklah bermakna negatif. "Keluarga saya ada di stadion. Saya takkan melakukan sesuatu macam itu dengan mereka hadir di sana," tambahnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 24 Oktober 2025 22:05Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
MOST VIEWED
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
- Real Madrid Dapat Angin Segar: Alexander-Arnold Pulih, Mungkin Turun di El Clasico?
- Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
HIGHLIGHT
- 6 Pemain Manchester United Bisa Gagal Tampil di Pi...
- 5 Klub yang Bisa Jadi Tujuan Robert Lewandowski Se...
- 3 Pemain Manchester United yang Berpotensi Cabut J...
- Jangan Cari Penjaga Gawang MU, Ini 5 Kiper Terbaik...
- Nasib 6 Pemain MU yang Dilepas Ruben Amorim Musim ...
- 6 Striker Baru Premier League dengan Harga Fantast...
- Dari Wirtz hingga Sancho: 5 Pemain Baru Premier Le...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5391562/original/062008900_1761355375-IMG-20251025-WA0000.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5391516/original/060260700_1761346384-WhatsApp-Image-2025-10-25-at-00.11.17.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/785761/original/046473000_1419498221-Ilustrasi_Narapidana_di_Lapas3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5249556/original/057276300_1749647829-IMG-20250611-WA0006.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5391450/original/006024100_1761321298-Banjir_di_Kota_Semarang.jpg)

